Konten dari Pengguna

Cek Area First Media Melalui Website dan Call Center

5 Januari 2023 19:50 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi artikel cek area First Media. Foto: firstmedia.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi artikel cek area First Media. Foto: firstmedia.com
ADVERTISEMENT
Cara cek area First Media bisa dilakukan melalui beberapa metode mudah. Melalui cara ini, kamu bisa mengetahui apakah wilayah tempat tinggalmu sudah dijangkau layanan penyedia Internet dan TV berlangganan tersebut.
ADVERTISEMENT
Sama seperti penyedia layanan serupa, First Media memfasilitasi calon pelanggan untuk mengecek cakupan jaringan di wilayah masing-masing. Lebih lanjut, simak penjelasan selengkapnya berikut ini.

Cara Cek Area First Media

Ilustrasi cek area First Media melalui website. Foto: Unsplash.com
Mengecek keterjangkauan layanan First Media bisa dilakukan secara online melalui website resmi. Artinya, pengecekan area layanan provider tersebut bisa dilakukan kapan pun dan di mana pun sesuai kebutuhan.
Di samping itu, kamu bisa memanfaatkan layanan pusat panggilan First Media untuk mengetahui informasi seputar produk dan layanan yang ditawarkan provider tersebut. Hal itu huga termasuk untuk memastikan area layanan dan cakupan jaringan di tempat tinggal masing-masing.

Cara Cek Area First Media Melalui Call Center

Ilustrasi menghubungi layanan call center. Foto: Unsplash.com
Kamu dapat menghubungi pusat panggilan First Media di nomor 1500 595 untuk mengetahui informasi seputar area layanan dan jangkauan jaringan. Layanan ini bisa kamu akses kapan pun dalam waktu 24 jam. Berikut langkah-langkahnya.
ADVERTISEMENT
Itulah cara cek area First Media yang bisa kamu coba. Dua metode di atas bisa kamu lakukan ketika akan berlangganan layanan dari provider tersebut. Dengan mengetahui area jangkauan jaringan, kamu bisa memastikan kelancaran layanan yang disediakan.
Semoga informasi di atas bermanfaat dan selamat mencoba!
(ANM)