Konten dari Pengguna

Cek MAC Address untuk Berbagai Perangkat, Begini Caranya

3 April 2023 20:35 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi cara cek MAC Address. Foto: Pixabay.com/methodshop
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi cara cek MAC Address. Foto: Pixabay.com/methodshop
ADVERTISEMENT
Cek MAC Address bisa dilakukan lewat pengaturan perangkat dengan mengikuti petunjuk yang akan dibagikan di artikel ini. Dengan mengetahui Media Access Control (MAC), kamu bisa mengidentifikasi perangkat yang terhubung pada jaringan Internet.
ADVERTISEMENT
Lewat artikel ini, How To Tekno akan berbagi cara cek MAC Address untuk perangkat MacOS, Windows, Android, dan iOS. Jadi, simak hingga selesai agar kamu bisa mengikuti petunjuknya sesuai perangkatmu.

Apa itu MAC Address?

Ilustrasi cara cek MAC Address. Foto: Unsplash
Mengutip dari Laptop Mag, MAC Address merupakan deretan karakter yang mengidentifikasi perangkat keras alfanumerik pada perangkat yang terhubung ke Internet. Dengan adanya MAC Address ini, perangkat dapat berinteraksi dengan jaringan lokal lainnya.
Cara kerjanya adalah perangkat akan mengidentifikasi ruter dan akan mengirimkan alamat MAC-nya untuk memulai koneksi. Kemudian, ruter akan memberi alamat IP agar kamu bisa terhubung Internet.
Setiap perangkat jaringan memiliki MAC Address yang berbeda-beda. Umumnya MAC Address terdiri dari 12 digit. Contoh MAC Address dalam sebuah perangkat, yaitu 00:1A:C2:7B:00:47.
ADVERTISEMENT

Cara Cek MAC Address

Ilustrasi cara cek MAC Address. Foto: Unsplash
Berikut cara cek MAC Address yang bisa kamu ikuti sesuai jenis perangkat yang dirangkum dari cmu.edu.

1. Cara Cek MAC Address untuk MacOS

Untuk pengguna MacOS, berikut cara cek MAC Address:

2. Cara Cek MAC Address untuk Windows

Untuk mengetahui MAC Address di Windows, kamu bisa mengikuti petunjuk di bawah ini:
ADVERTISEMENT

3. Cara Cek MAC Address untuk iOS

Kamu bisa melihat MAC Address di iOS lewat pengaturan dengan petunjuk di bawah ini:

4. Cara Cek MAC Address untuk Android

Terakhir adalah cara cek MAC Address untuk pengguna Android. Begini caranya:
Sekian cara cek MAC Address di berbagai perangkat, yaitu MacOS, Windows, iOS, dan Android. Semoga artikel ini bermanfaat dan selamat mencoba!
(NSF)