Konten dari Pengguna

Daftar Frekuensi K-Vision KU Band 2024

5 April 2024 16:29 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi frekuensi K-Vision KU Band. Foto: Pexels
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi frekuensi K-Vision KU Band. Foto: Pexels
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
K-Vision merupakan salah satu satelit televisi prabayar yang menyajikan tayangan lokal sampai internasional. Tayangan dan serial televisi yang bisa diakses melalui layanan K-Vision di antaranya adalah tayangan anak-anak, box office, olahraga, dan masih banyak lagi.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari laman teknisitv, mencari sinyal frekuensi K-Vision sebenarnya tidaklah terlalu sulit. Yang terpenting adalah mengetahui Transponder, letak satelit, dan memastikan bahwa receiver yang digunakan sudah sesuai.
K-Vision banyak menjadi pilihan karena para pengguna bisa memilih jalur frekuensi sesuai preferensi, entah itu C Band maupun KU Band. Berikut adalah frekuensi K-Vision KU Band terbaru 2024.

Frekuensi K-Vision KU Band 2024

Ilustrasi frekuensi K-Vision Ku Band. Foto: Pexels
Layanan K-Vision siaran KU Band menggunakan dua transponder yang memiliki polarisasi horizontal untuk menyediakan program tayangan kepada pelanggan. Lantas berapa frekuensi K-Vision KU Band 2024? Frekuensi K-Vision KU Band masing-masing adalah 12396 dan 12436.

1. Transponder K-Vision 12396 H 31000

ADVERTISEMENT

2. Transponder K-Vision 12436 H 31000

3. Transponder Alternatif K-Vision

Dikutip dari laman teknisitv, jika kode kedua transponder tidak berfungsi, sebagai alternatif bisa gunakan salah satu transponder terbaru K-Vision berikut:
ADVERTISEMENT
(SLT)