Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
DNS Pribadi Android untuk Game Anti-Lag, Berikut Daftarnya
28 November 2022 15:24 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Sebenarnya, ada banyak DNS gratis maupun premium yang bisa kamu gunakan. Lewat artikel ini, How To Tekno akan membagikan DNS pribadi Android untuk game tercepat. Simak artikel ini sampai selesai, ya!
Apa Itu DNS?
Mengutip laman PC Gamer, DNS atau Domain Name System secara sederhana merupakan buku telepon Internet. Sistem yang mengubah nama domain dari situs web atau host ini menjadi nilai numerik hingga alamat IP. Fungsinya adalah agar dapat ditemukan dan dimuat ke peramban web.
Karena nama situs yang biasa kita baca tidak akan dipahami mesin, itu harus diubah terlebih dahulu dalam bentuk deretan angka-angka.
Sementara itu, DNS game dibuat untuk para gamer supaya ping dan sinyal bisa makin stabil. Caranya adalah dengan memberikan server secara terus menerus agar pengguna mendapatkan koneksi yang lebih baik saat bermain gim.
ADVERTISEMENT
Daftar DNS Pribadi Android untuk Game
Dikutip dari howtouselinux, berikut daftar DNS pribadi Android untuk gim agar kamu mendapatkan jaringan yang stabil.
1. DNS Publik Google
DNS Google adalah server DNS paling terkenal dan gratis. Fitur yang bisa diperoleh dari DNS Google ini dapat meningkatkan pengalaman bermain game online atau aktivitas menjelajah Internet agar lebih maksimal.
DNS Google tersedia untuk konektivitas IPv6 dan IPv4s. Selain itu, DNS publik Google juga bisa menjaga dari adanya serangan saat menggunakan Internet. Berikut daftarnya:
2. DNS Norton
Nama Norton sudah tidak asing lagi bagi para pengguna Internet. Norton merupakan perusahaan yang menyediakan aplikasi anti-virus dan bentuk keamanan di Internet lainnya.
ADVERTISEMENT
Maka dari itu, kamu bisa menemukan DNS Norton untuk bermain gim online. Dengan DNS Norton ini, kamu akan mendapat perlindungan data potensi kerjahatn yang terjadi pada pengguna Internet. Berikut daftarnya:
3. DNS Cloudflare
DNS Cloudflare masih terbilang baru. Layanan DNS dari Cloudflare ini menyediakan servis yang cepat dan aman, sehingga cocok untuk bermain gim online. Berikut daftarnya:
Demikian daftar DNS Pribadi Android untuk game yang bisa kamu gunakan agar mendapatkan jaringan yang stabil. Semoga bermanfaat!
ADVERTISEMENT
(NSF)