Konten dari Pengguna

Harga Laptop Bisnis Lenovo ThinkPad Terbaru 2024

29 Januari 2024 12:42 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrai laptop bisnis Lenovo ThinkPad. Foto: unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrai laptop bisnis Lenovo ThinkPad. Foto: unsplash
ADVERTISEMENT
Lenovo ThinkPad adalah seri laptop yang dirancang khusus oleh Lenovo untuk memenuhi kebutuhan bisnis. Dikenal dengan desainnya yang kokoh dan fitur-fitur yang kuat, ThinkPad dinilai telah menjadi salah satu pilihan utama bagi banyak profesional di seluruh dunia.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari laman resmi Lenovo, salah satu alasan mengapa Lenovo ThinkPad menjadi pilihan utama untuk laptop bisnis adalah karena keandalan dan daya tahannya.
Laptop ini dibuat dengan standar ‘militer’ yang berarti ThinkPad dirancang untuk dapat bertahan dalam berbagai kondisi ekstrem, seperti suhu, kelembaban, hingga ketinggian ekstrem. Selain itu, ThinkPad juga dilengkapi dengan fitur-fitur keamanan canggih seperti pembaca sidik jari dan enkripsi data, menjadikannya pilihan yang aman untuk bisnis

Daftar Harga Laptop Bisnis Lenovo ThinkPad

Ilustrai laptop bisnis Lenovo ThinkPad. Foto: Lenovo
Laman Laptop Outlet menuliskan, beberapa laptop Lenovo ThinkPad juga dikenal dengan performa dan kinerjanya yang cukup tinggi. Dengan prosesor generasi terbaru dan opsi penyimpanan yang luas, laptop ini dapat menangani berbagai tugas dengan mudah. Hal tersebut membuatnya menjadi pilihan yang ideal untuk berbagai jenis bisnis, mulai dari start-up hingga perusahaan besar.
ADVERTISEMENT
Yang tak kalah penting, Lenovo ThinkPad menawarkan nilai yang luar biasa dengan harganya yang terjangkau. Meskipun dilengkapi dengan fitur-fitur premium, laptop ini ditawarkan dengan harga yang kompetitif. Menjadikan ThinkPad pilihan yang menarik bagi bisnis dari segala ukuran. Berikut daftar harga laptop bisnis Lenovo ThinkPad dari berbagai model.

Lenovo ThinkPad T470

Lenovo ThinkPad X280

Lenovo ThinkPad X390

Lenovo Thinkpad X270

Lenovo ThinkPad Yoga 370

Lenovo ThinkPad T470s

Ilustrai laptop bisnis Lenovo ThinkPad. Foto: Lenovo
ADVERTISEMENT

Lenovo ThinkPad Yoga L380

Lenovo ThinkPad X390 Yoga

Lenovo ThinkPad X1 Carbon

Lenovo Thinkpad X1 Carbon Gen 11

Perlu diperhatikan, harga di atas merupakan harga yang diakumulasikan dari para retailer yang memiliki rating tinggi pada e-commerce Tokopedia. Harga mungkin juga dapat berubah sewaktu-waktu.
(DSY)