Item DHS, Cocok untuk Marksman dan Fighter

Konten dari Pengguna
5 Agustus 2022 17:54 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi bermain Mobile Legends. Foto: Moonton
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi bermain Mobile Legends. Foto: Moonton
ADVERTISEMENT
Item DHS merupakan salah satu senjata yang sering dipilih oleh pemain untuk meningkatkan kekuatan hero mereka. Setiap hero Mobile Legends wajib menyusun build yang berisikan beberapa item.
ADVERTISEMENT
Mobile Legends: Bang Bang atau ML merupakan game MOBA yang dirilis oleh Moontoon. Gim ini bisa dimainkan lewat ponsel Android maupun iOS. Dalam gim MOBA ini akan ada 10 pemain yang akan dibagi menjadi dua tim.
Dalam gim ini terdapat beberapa fitur, salah satunya item yang memiliki banyak jenisnya. Salah satunya DHS atau biasa disebut Demon Hunter Sword. Item ini sering digunakan oleh Marksman dan Fighter.
Hal ini karena bisa membuat hero yang menggunakannya menjadi lebih kuat. Lantas, apa kelebihan item DHS ini? Yuk, cari tahu jawabannya dalam artikel berikut ini!

Kelebihan Item DHS

Item DHS. Foto: Sastia Ainun/kumparan
Seperti yang kita tahu, Mobile Legends membagi build item menjadi enam kategori, yakni Attack, Magic, Defense, Movement, Jungle dan Roaming. Item DHS masuk dalam kategori item attack dengan atribut physical.
ADVERTISEMENT
Melansir situs mobilelegends.com, stat dalam item ini adalah +35 Physical ATK dan +25% Attack Speed. Unique Passive Devour yang ada dalam item berupa serangan dasar yang akan memberikan 9% dari HP target saat ini sebagai kerusakan fisik tambahan (hingga 60 terhadap creep dan minion).
Tak hanya itu, Unique Passive Devour lainnya juga berupa setiap Basic Attack yang memberikan 3% Physical Lifesteal selama 3 d. Tumpuk hingga 5 kali.
Dengan begini, item ini sangat cocok digunakan hero tipe Marksman dan Fighter untuk melawan Tank atau bisa juga dipakai oleh hero dengan attack rate yang tinggi.

Hero yang Cocok Menggunakan Item DHS

Ada hero yang biasanya memiliki attack rate tinggi, Physical Damage dari Devour berkurang. Ini kemungkinan diterapkan untuk tujuan penyeimbangan.
ADVERTISEMENT
Sehingga, hero tersebut membutuhkan item DHS untuk meningkatkan kekuatannya. Berikut daftarnya:

1. Beatrix

Hero Beatrix. Foto: Sastia Ainun/kumparan
Mengutip Info Sport, Beatrix merupakan hero Marksman sehingga Emblem yang akan disebutkan di bawah adalah set Emblem Beatrix yang biasa dipakai Marksman agar bisa meningkatkan kemampuan-kemampuan golongan hero tersebut, seperti Physical Attack, Attack Speed, hingga Critical Chance.

2. Kimmy

Hero dengan role Marksman ini memiliki banyak keunikan, seperti melakukan farming di fase early game karena damage yang bertipe Magical. Kekuatannya bisa menghabisi lawan dengan satu serangan.
Empat skill yang ia andalkan adalah Energy Transformation, Chemical Refinement, Maximum Charge, dan Chemist's Instinct. Kimmy menjadi hero dengan tingkat kesulitan yang cukup tinggi.

3. Natan

Natan merupakan salah satu karakter tipe Marksman yang memiliki skill set yang dan damage hybrid dengan scaling sangat baik. Menurut laman How To Tekno, ia termasuk hero yang cukup konsisten.
ADVERTISEMENT
Serangan kasar yang sering disebut Area Effect juga membuat DPS Natan menjadi lebih optimal dibanding hero Marksman yang lain. Terlebih, ia juga memiliki skill set dan damage yang sulit untuk di-counter.
Itulah penjelasan mengenai item DHS alias Demon Hunter Sword yang menjadi salah satu senjata paling populer di kalangan hero Marksman dan Fighter.
(SAN)