Konten dari Pengguna

Kode Remot TV Goldstar Lengkap dengan Cara Settingnya

13 Maret 2023 17:36 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
 Kode Remot TV Goldstar. Foto: Unsplash.com.
zoom-in-whitePerbesar
Kode Remot TV Goldstar. Foto: Unsplash.com.
ADVERTISEMENT
Ketika menggunakan remot universal untuk mengontrol TV Goldstar, kamu membutuhkan kode remot TV Goldstar yang tepat. Remot universal merupakan pengganti remote asli TV yang sudah rusak atau hilang.
ADVERTISEMENT
Agar bisa menggunakan remot universal tersebut, kamu perlu mengetahui cara setting kodenya terlebih dahulu. Melalui artikel ini, How To Tekno akan berbagi kode remote TV Goldstar dan cara menggunakannya yang bisa diikuti. Jadi, simak terus penjelasan lengkapnya di bawah ini!

Sekilas tentang TV Goldstar

Sekilas Tentang TV Goldstar. Foto: Shutterstock.com.
Dikutip dari laman Reference for Business, TV Goldstar merupakan merek TV yang diproduksi perusahan Goldstar Co., Ltd asal Korea Selatan. Produk ini dikenal memiliki kualitas tinggi yang dijual dengan harga murah.
Perusahaan Goldstar tak hanya memproduksi alat elektronik, tapi juga beberapa alat berat seperti traktor hingga eskalator. Alat elektronik lainnya yang diproduksi di antaranya radio, air conditioner, oven, hingga monitor.
Jenis TV yang diproduksi perusahaan ini ada berbagai versi, mulai dari TV jenis tabung, hingga TV LCD dan LED. Semua jenis TV tersebut dilengkapi remot asli sebagai pengendali jarak jauh.
ADVERTISEMENT
Saat remot asli rusak, pengguna hanya bisa menggantinya dengan remote universal karena perusahaan tidak bisa menjual remot saja.
Remot universal tersebut bisa di beli toko eletronik terdekat maupun secara daring. Kamu bisa memilih berbagai merek seperti Joker, Chunsin, atau Chunghop. Remote ini dijual dengan harga di bawah Rp50.000.
Agar bisa menghubungkan remote dengan TV yang kamu miliki, simak kode remot TV Goldstar pada penjelasan berikut.

Kode Remot TV Goldstar

Kode Remot TV Goldstar. Foto: Unsplash.com.
Kode remot TV Goldstar terdiri dari tiga digit angka unik. Kode ini berfungsi untuk menghubungkan remot universal baru dengan TV Gold Star yang dipakai.
Karena ada berbagai model dan tipe dari TV Goldstar, kode remot jenis TV ini jumlahnya banyak. Sehingga kemungkinan satu kode hanya bisa dipakai untuk satu model TV.
ADVERTISEMENT
Dihimpun How To Tekno dari berbagai sumber, untuk TV jenis tabung, LED dan LCD kamu bisa menggunakan kode remot di bawah ini.
024, 009, 140, 019, 040, 043, 098
Itulah kode remot TV Goldstar yang bisa dipakai. Temukan kode remot yang cocok untuk model TV Goldstar yang kamu miliki. Sebab, tidak semua kode di atas bisa dipakai untuk semua jenis TV Goldstar.
Solusinya, coba kode di atas satu per satu untuk memastikan kode remote yang tepat. Cara mengaturnya pun mudah. Kamu bisa menyimak prosedurnya pada pemaparan berikut.

Cara Setting Kode Remot TV Goldstar

Cara Setting Kode Remot TV Gold Star. Foto: Pexels.com
Cara setting kode remote TV Goldstar bisa dilihat pada tutorial di bawah ini:
ADVERTISEMENT
Demikian cara setting kode remot TV Goldstar yang bisa diikuti. Semoga informasi di atas bermanfaat.
(IPT)