Konten dari Pengguna

Monitor Gaming Murah, Siapkan Bujetnya!

24 Januari 2022 15:32 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Game PC. Foto: Abdul Baire/unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Game PC. Foto: Abdul Baire/unsplash
ADVERTISEMENT
Monitor gaming murah menjadi salah satu perangkat yang tidak boleh terlewatkan oleh para pecinta game online. Pengalaman bermain game akan terasa lebih seru dan menyenangkan.
ADVERTISEMENT
Menggunakan monitor untuk bermain games, tentu akan memberikan kesan yang baik. Tampilan visual yang lebih nyata, membuat para gamers memilih menggunakan monitor daripada laptop.
Tak hanya itu saja, ukuran layar yang lebar serta posisi keyboard yang bisa diatur, menjadi kenyamanan yang ditawarkan saat bermain di monitor.
Terlebih lagi, saat ini banyak dijual monitor gaming murah juga dilengkapi perangkat keras dengan spek terbaik. Mulai dari prosesor terbaru, RAM, dan kapasitas penyimpanan besar yang akan menunjang keseruan bermain game. Berikut adalah monitor gaming murah bagus.

Rekomendasi Monitor Gaming Murah

Mengutip laman IGN, berikut ini adalah daftar monitor gaming murah lengkap dengan spesifikasinya:

1. Asus TUF Gaming VG259QR (Rp 3.433.380,-)

Monitor Gaming Murah. Foto: Asus
Rekomendasi pertama datang dari produk Asus yaitu TUF Gaming VG259QR yang dibanderol dengan harga sangat terjangkau namun tidak pelit pada fitur dan teknologi berkualitasnya.
ADVERTISEMENT
Dengan dua port HDMI dan DisplayPortmerupakan keunggulan kompetitif yang ditawarkannya berlaku untuk game PC dan konsol. Berikut ini adalah spesifikasi lainnya:

2. AOC 27G2 Gaming Monitor (Rp 4.291.725,-)

Monitor Gaming Murah. Foto: AOC
AOC 27G2 mungkin bukan layar dengan kepadatan piksel paling tinggi karena memiliki panel 27 inci dengan resolusi 1080p. Namun, kamu mendapatkan kecepatan refresh 144Hz untuk membuat game terlihat semulus biasanya.
Selain itu, kamu juga mendapatkan dukungan FreeSync untuk mencegah kerusakan visual. Monitor ini juga bisa digunakan pada pengaturan multi-perangkat dengan dua port HDMI 1.4 yang dapat digunakan untuk konsol dan port DisplayPort 1.2.
ADVERTISEMENT

3. Samsung Odyssey G3 Monitor (Rp 3.100.000,-)

Monitor Gaming Murah. Foto: Samsung
Rekomendasi terakhir datang dari produk Samsung yang menawarkan monitor gaming dengan ukuran layar 24 inci dengan resolusi Full HD sehingga akan terlihat cukup tajam .
Kamu juga mendapatkan panel VA dengan dukungan untuk kecepatan refresh 144Hz dan FreeSync Premium. Kecepatan refresh ekstra itu memungkinkan kamu melihat lebih dari dua kali lebih banyak informasi dalam game yang bergerak cepat dibandingkan monitor 60Hz pada umumnya.
ADVERTISEMENT
Itulah rekomendasi monitor gaming murah yang bisa kamu beli dengan harga di bawah 5 juta saja. Tentunya, monitor ini memiliki spesifikasi yang tak kalah saing dengan harga yang lebih tinggi.
(SAN)