news-card-video
26 Ramadhan 1446 HRabu, 26 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna

Night Market Valorant April 2025: Jadwal dan Cara Aksesnya

19 Maret 2025 14:20 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Valorant adalah sebuah game tembak-menembak (first-person shooter atau FPS) yang dikembangkan oleh Riot Games. Foto: Valorant
zoom-in-whitePerbesar
Valorant adalah sebuah game tembak-menembak (first-person shooter atau FPS) yang dikembangkan oleh Riot Games. Foto: Valorant
ADVERTISEMENT
Valorant adalah permainan first-person shooter (FPS) buatan Riot Games yang dimainkan dalam mode 5v5. Selain menawarkan gameplay yang seru dan kompetitif, Valorant juga dikenal dengan berbagai skin senjata agar tampilannya lebih menarik.
ADVERTISEMENT
Riot Games juga menyediakan beberapa cara bagi pemain untuk mendapatkan skin, salah satunya melalui Night Market Valorant. Event ini selalu dinantikan karena menawarkan skin dengan harga diskon yang tidak bisa didapatkan di toko biasa.
Untuk mengetahui kapan event Night Market Valorant periode April 2025 dan bagaimana cara mengaksesnya, simak penjelasan selengkapnya berikut ini.

Kapan Night Market Valorant Periode April 2025?

Night Market Valorant adalah event berkala yang menawarkan diskon acak untuk berbagai skin senjata. Foto: Riot Games
Berdasarkan informasi dari situs PCGamesN, Valorant Night Market periode April 2025 diperkirakan akan berlangsung pada Kamis, 18 April hingga Selasa, 29 April 2025. Ini akan menjadi Night Market kedua untuk V25, yang pertama kali menggunakan format season alih-alih episode.
Pada periode sebelumnya, Night Market berlangsung lebih lama dari biasanya. Namun, mengingat Act 2 akan berakhir pada 30 April 2025, Riot Games diperkirakan tidak akan membuka Night Market sebelum 18 April 2025. Untuk memperoleh informasi resmi, pemain disarankan tetap memantau pengumuman dari Riot Games melalui situs resmi dan media sosial Valorant.
ADVERTISEMENT

Skin yang Ditawarkan di Night Market Valorant

Tidak setiap skin bisa diperoleh di Night Market. Foto: Valorant
Tidak semua skin dapat muncul di Night Market. Mengutip informasi dari Valoran Wiki, Riot Games hanya memasukkan skin dari kategori tertentu, yaitu Select Edition, Deluxe Edition, dan Premium Edition. Berikut detail skin yang tersedia di Night Market game Valorant:
Adapun daftar skin yang tidak masuk dalam Night Market adalah sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Sebagai tambahan, sejak patch v2.02, Riot menetapkan bahwa setidaknya dua dari enam penawaran yang diberikan ke pemain harus berupa skin melee atau Premium Edition gun skins.

Cara Mengakses Night Market Valorant

Ilustras car amengakses Night Market Valorant. Foto: Unsplash
Night Market hanya tersedia dalam waktu terbatas dan muncul beberapa kali dalam setahun. Untuk mengaksesnya, ikuti langkah-langkah berikut:
ADVERTISEMENT
(SAI)