Konten dari Pengguna

Password Guitar Hero PS2, Ini Daftar Lengkapnya

7 Maret 2022 16:37 WIB
·
waktu baca 3 menit
clock
Diperbarui 4 Maret 2023 13:05 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Password Guitar Hero PS2. Foto: ACTIVISION/Amazon
zoom-in-whitePerbesar
Password Guitar Hero PS2. Foto: ACTIVISION/Amazon
ADVERTISEMENT
Password Guitar Hero PS2 masih bisa digunakan untuk mendapatkan karakter dan gitar secara cepat. Dengan menggunakan password dalam game ini, kamu bisa mendapatkan karakter tanpa harus menyelesaikan permainan di setiap levelnya.
ADVERTISEMENT
Guitar Hero 2 merupakan salah satu seri dari game Guitar Hero yang dirilis oleh RedOctane pada 2006. Game ini sangat populer dimainkan pada era Playstation 2 menjadi konsol terlaris dan terbaik di eranya.
Jika kamu ingin mencoba permainan yang satu ini, kamu harus menekan tombol R1, R2, L1, L2, dan X dengan menyesuaikan tampilan tombol yang muncul di layar. Tombol yang muncul di layar akan menyesuaikan dengan nada lagu yang dimainkan.
Pada game Guitar Hero, terdapat berbagai lagu populer yang bisa kamu mainkan seperti, Hush (Deep Purple), Last Child (Aerosmith), dan Monkey Wrench (Foo Fighters).
Dikutip dari Games Radar, berikut ini adalah password Guitar Hero PS2 membuka semua lagu dan lainnya.
ADVERTISEMENT

Password Guitar Hero PS2 Lengkap

1. Cheat Guitar Hero 2 PS2 Karakter

Ilustrasi cheat Guitar Hero 2. Foto: RedOctane
Cheat password Guitar Hero PS2 yang pertama adalah mendapatkan karakter. Melalui cheat ini, kamu tidak hanya mendapatkan satu karakter, melainkan bisa mendapatkan 12 karakter sekaligus, di antaranya adalah Grim Ripper, Eddie Knox, dan Xavier Stone. Berikut adalah daftar lengkapnya:
ADVERTISEMENT

2. Cheat Guitar Hero 2 Penonton

Selain karakter yang dimainkan, kamu juga bisa mengatur tampilan penonton melalui kode password Guitar Hero PS2:

Cheat Guitar Hero 2 Xbox 360

Microsoft Xbox Kinect. (Foto: Microsoft)
Selain PlayStation 2, Guitar Hero 2 juga bisa dimainkan di Xbox 360. Berikut adalah daftar cheat Guitar Hero 2 Xbox 360:
ADVERTISEMENT
Itulah beberapa daftar password Guitar Hero PS2 dan Xbox 360 yang bisa kamu gunakan untuk menambah keseruan dalam permainan.
(DEEM)