Konten dari Pengguna

Spotify Blend: Pengertian, Cara Buat, dan Tambah Teman

20 Juni 2023 14:36 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Spotify Blend Adalah Apa? Begini Penjelasannya. Foto: Unsplash.com/Alexander Shatov
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Spotify Blend Adalah Apa? Begini Penjelasannya. Foto: Unsplash.com/Alexander Shatov
ADVERTISEMENT
Spotify Blend adalah fitur khusus untuk pengguna yang ingin menggabungkan selera musik pribadi dalam satu daftar putar atau playlist. Fitur ini membantu pengguna untuk saling terhubung dan berbagi musik yang disukai satu sama lain.
ADVERTISEMENT
Spotify sendiri merupakan layanan musik digital, siniar atau podcast, dan video yang memberi akses ke jutaan lagu serta konten lain dari kreator di seluruh dunia. Agar lebih jelas, simak uraian How To Tekno tentang Spotify Blend berikut ini.

Spotify Blend adalah Apa? Ini Penjelasannya

Ilustrasi Spotify Blend Adalah Apa? Begini Penjelasannya. Foto: Unsplash.com/@felipepelaquim
Spotify didirikan sejak 2008 dan hingga kini telah menyediakan lebih dari 70 juta lagu serta memiliki 356 juta pengguna aktif. Platform streaming asal Swedia ini menawarkan beragam fitur yang terus diperbarui.
Fungsi dasar Spotify adalah memutar musik gratis, tetapi pengguna memiliki pilihan untuk meningkatkan (upgrade) ke Spotify Premium.
Pengguna premium akan mendapatkan beberapa keuntungan. Misalnya, mendapatkan rekomendasi lagu berdasarkan selera, membangun koleksi musik serta podcast, dan lainnya.
ADVERTISEMENT

Cara Membuat Spotify Blend

Ilustrasi Spotify Blend Adalah Apa? Begini Penjelasannya. Foto: Unsplash.com/Imtiyaz Ali
Salah satu fitur dari layanan streaming ini adalah Spotify Blend. Mengutip laman support.spotify.com, Blend adalah daftar putar (playlist) bersama yang menggabungkan musik dua pengguna. Ini dapat diperbarui setiap hari dengan berbagai lagu berdasarkan aktivitas.
Fitur ini bisa digunakan untuk mengundang sampai 10 orang di Blend. Sesama pengguna bisa melihat setiap nama orang yang menyumbangkan lagu dalam playlist tersebut.
Adapun langkah-langkah membuat Blend yang bisa diikuti adalah sebagai berikut:

1. Melalui Ponsel

2. Melalui Desktop

ADVERTISEMENT

Cara Menambah Teman ke Spotify Blend

Ilustrasi Spotify Blend Adalah Apa? Begini Penjelasannya. Foto: Unsplash.com/David Pupăză
Berikut cara menambah teman ke Spotify Blend yang bisa diikuti:

Cara Membuat Spotify Blend dengan Artis

Ilustrasi Spotify Blend Adalah Apa? Begini Penjelasannya. Foto: Unsplash.com/Fath
Berikut cara membuat Spotify Blend dengan artis:

Cara Keluar dari Spotify Blend

Ilustrasi Spotify Blend Adalah Apa? Begini Penjelasannya. Foto: Unsplash.com/Ilias Chebbi
Selain membuat Blend, pengguna juga bisa keluar dari Blend dengan langkah-langkah berikut:
ADVERTISEMENT
(ECI)