Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.100.0
11 Ramadhan 1446 HSelasa, 11 Maret 2025
Jakarta
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna
Urutan Chipset MediaTek dari Terendah hingga Tertinggi
10 Maret 2025 14:04 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Dengan beragam seri seperti Dimensity, Helio, dan MT Series, MediaTek menawarkan pilihan chipset yang sesuai dengan kebutuhan performa, efisiensi, dan bujet pengguna.
Untuk mengetahui urutan chipset MediaTek dari yang terendah hingga tertinggi, simak daftar lengkapnya berikut ini beserta perbedaan dan keunggulan tiap seri.
Urutan Chipset MediaTek
Dirangkum dari situs MediaTek dan sumber lainnya, berikut urutan chipset MediaTek dari yang terendah hingga tertinggi:
1. Helio P Series
Helio P Series dirancang untuk smartphone dengan bodi ramping dan efisiensi baterai yang baik tanpa mengorbankan performa. Seri ini populer di kalangan smartphone mid-range hingga entry-level. Berikut urutan Helio P Series dari terendah hingga tertinggi:
ADVERTISEMENT
2. Helio X Series
Helio X Series adalah chipset kelas atas MediaTek yang menawarkan performa tinggi. Meski tak sepopuler seri lainnya, Helio X Series tetap menjadi pilihan untuk smartphone mid-high range. Urutannya ialah sebagai berikut:
3. Helio G Series
Helio G Series fokus pada performa gaming dan banyak digunakan di smartphone mid-range. Seri ini menjadi favorit bagi pengguna yang menginginkan performa tinggi dengan harga terjangkau. Urutan Helio G Series ialah sebagai berikut:
4. Helio A Series
Helio A Series ditujukan untuk smartphone entry-level dengan efisiensi dan performa yang baik. Meski sederhana, seri ini sudah dilengkapi fitur modern seperti Bluetooth 5.0 dan LPDDR4X memory. Urutannya ialah sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
5. MT Series
MT Series adalah chipset alternatif MediaTek yang fokus pada smartphone 4G entry-level. Seri ini menawarkan performa dasar dengan harga produksi yang terjangkau. Beberapa contoh chipset MT Series:
6. Dimensity Series
Dimensity Series adalah lini terbaru MediaTek yang mendukung jaringan 5G. Seri ini menawarkan performa tinggi dan menjadi pesaing serius bagi chipset flagship dari produsen lain. Urutan Dimensity Series:
(SAI)