Konten dari Pengguna

Inspiratif, Ini Kisah Perpustakaan Dampingi Disabilitas Menulis Buku

Dunia Pendidikan
Pemberitaan seputar perguruan tinggi
21 Juli 2023 17:53 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Dunia Pendidikan tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Magelang (UNIMMA) adakan workshop penulisan buku bagi disabilitas di Panti Asuhan Bina Siwi Bantul pada Sabtu (5/2/2022). Kegiatan dilakukan dengan protokol kesehatan ketat.
Kepala Perpustakaan Unimma memberikan materi kepada siswa disabilitas di Panti Asuhan
zoom-in-whitePerbesar
Kepala Perpustakaan Unimma memberikan materi kepada siswa disabilitas di Panti Asuhan
“Kegiatan dilakukan di Panti Asuhan Bina Siwi karena di sini sangat butuh pendampingan,” jelas Ahmad Sahid, kepala Perpustakaan UNIMMA. Ahmad menambahkan bahwa dengan program literasi ini diharapkan dapat meningkatkan rasa percaya diri para siswa penyandang disabilitas.
ADVERTISEMENT