Konten dari Pengguna

Lapas Purwokerto menerima hasil pemaparan Mahasiswa UIN SAIZU

humaslapaspurwokerto
Laman berita Lapas Kelas IIA Purwokerto
9 Februari 2024 10:27 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari humaslapaspurwokerto tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Lapas Kelas IIA Purwokerto menerima hasil pemaparan Mahasiswa Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) UIN SAIZU Purwokerto Jumat (09/02). Sebelumnya, sebanyak 9 orang Mahasiswa UIN SAIZU Purwokerto telah melaksanakan Kegiatan PPL selama 1 bulan, yang dimulai sejak bulan Januari.
Lapas Purwokerto menerima hasil pemaparan Mahasiswa UIN SAIZU
zoom-in-whitePerbesar
Bertempat di Aula rupa narayana Lapas purwokerto, kegiatan tersebut turut dihadiri kasi Binadik beserta jajaran dan seluruh mahasiwa PPL
ADVERTISEMENT
Kepala Lapas Purwokerto, Bayu Irsahara dalam sambutannya mengucapkan banyak terima kasih kepada seluruh mahasiswa PPL karena telah banyak membantu dalam proses peningkatan pembinaan warga binaan seperti pemberian bimbingan konseling serta membuat program kerja yang bermanfaat bagi warga binaan pemasyarakatan. “Saya sangat berterima kasih atas seluruh program mahasiswa ppl, semoga