Belum Terlihat Pendukung Ahok Berkumpul di Mako Brimob Kelapa Dua

10 Mei 2017 8:56 WIB
clock
Diperbarui 14 Maret 2019 21:17 WIB
comment
1
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
ADVERTISEMENT
Suasana Brimob Kelapa Dua. (Foto: Marcia Audita/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Suasana Brimob Kelapa Dua. (Foto: Marcia Audita/kumparan)
Basuki T Purnama atau Ahok dipindahkan ke Rutan Mako Brimob Kelapa Dua, Depok. Ahok yang diitahan atas kasus penistaan agama ini menjalani penahanan sejak dini hari tadi.
ADVERTISEMENT
Ahok pada dini hari, Rabu (10/5) dipindahkan ke Mako Brimob dengan sejumlah alasan. Salah satunya alasan keamanan karena pendukung yang terus berkumpul di depan Rutan, dikhawatirkan mengganggu tahanan lain yang berada di dalam.
Pagi ini kumparan (kumparan.com) menyambangi Mako Brimob pukul 08.30 WIB. Kondisi terlihat sepi. Ada beberapa petugas kepolisian berjaga dan bersiaga. Gerbang depan Mako Brimob juga terlihat ditutup rapat.
Pendukung Ahok diketahui pagi ini mengadakan paduan suara di Balai Kota DKI. Paduan suara ini untuk NKRI dan Ahok yang dipimpin Addie MS.
Kesatrian Korps Brimob Polri. (Foto: Marcia Audita/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Kesatrian Korps Brimob Polri. (Foto: Marcia Audita/kumparan)
Jalanan lengang di Brimob Kelapa Dua. (Foto: Marcia Audita/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Jalanan lengang di Brimob Kelapa Dua. (Foto: Marcia Audita/kumparan)
Suasana Brimob Kelapa Dua. (Foto: Marcia Audita/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Suasana Brimob Kelapa Dua. (Foto: Marcia Audita/kumparan)
Gerbang Brimob Kelapa Dua. (Foto: Marcia Audita/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Gerbang Brimob Kelapa Dua. (Foto: Marcia Audita/kumparan)
Brimob Kelapa Dua (Foto: Marcia Audita/kumparan)
zoom-in-whitePerbesar
Brimob Kelapa Dua (Foto: Marcia Audita/kumparan)