Konten dari Pengguna

Head to Head Liverpool vs Derby County Jelang Piala Liga Inggris

Info Bola
Info Bola adalah story berita bola hari ini, jadwal terkini, tentang pemain, sepak bola Liga indonesia, Eropa, dan dunia.
9 November 2022 8:31 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Info Bola tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Perayaan gol pemain Derby County Foto: Reuters/Andrew Boyers
zoom-in-whitePerbesar
Perayaan gol pemain Derby County Foto: Reuters/Andrew Boyers
ADVERTISEMENT
Liverpool akan mengukur kekuatan Derby County dalam putaran ketiga Piala Liga Inggris (Carabao Cup) 2022/23. Laga ini bakal digelar di Anfield Stadium, Liverpool, Kamis (10/11) dini hari WIB.
ADVERTISEMENT
The Reds sedang dalam kondisi prima usai mengalahkan Tottenham 1-2 di Liga Inggris. Kini Liverpool bercokol di peringkat 8 dengan torehan 19 poin dari 13 laga.
Derby County di sisi lain baru saja seri melawan Torquay di Piala FA. Kini Derby County menempati peringkat ke-7 Liga Satu Inggris (Divisi Ketiga Liga Inggris) dengan koleksi 25 poin dari 16 laga.
Pertemuan kedua tim akan sangat menarik dinantikan. Lantas mampukah Liverpool menang mudah kali ini?
Pemain Liverpool Mohamed Salah merayakan gol kedua mereka dengan Ibrahima Konate di Tottenham Hotspur Stadium, London, Inggris, Minggu (6/11/2022). Foto: Action Images via Reuters/Andrew Couldridge

Head to Head Liverpool vs Derby County