Head to Head PSV Eindhoven vs Leicester City Jelang Liga Konferensi Eropa

Info Bola
Info Bola adalah story berita bola hari ini, jadwal terkini, tentang pemain, sepak bola Liga indonesia, Eropa, dan dunia.
Konten dari Pengguna
14 April 2022 10:22 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Info Bola tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Pemain Leicester City Youri Tielemans beraksi dengan pemain Arsenal Pierre-Emerick Aubameyang di Stadion King Power, Leicester, Inggris, Sabtu (30/10). Foto: Action Images via Reuters/Peter Cziborra
zoom-in-whitePerbesar
Pemain Leicester City Youri Tielemans beraksi dengan pemain Arsenal Pierre-Emerick Aubameyang di Stadion King Power, Leicester, Inggris, Sabtu (30/10). Foto: Action Images via Reuters/Peter Cziborra
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
PSV Eindhoven akan meladeni kekuatan Leicester City di leg kedua perempat final Liga Konferensi Eropa musim 2021/22. Pertandingan ini nantinya bakal dilangsungkan di Stadion Philips pada Kamis (14/4) malam WIB.
ADVERTISEMENT
Pada pertandingan leg pertama yang digelar Jumat (8/4) lalu, PSV dan Leicester tampil sama kuat sehingga berakhir dengan skor kacamata 0-0. Itu membuat kedua tim punya kans sama besar untuk lolos ke babak selanjutnya jika menang di laga nanti.
PSV menunjukkan performa yang cukup menawan saat berlaga di Liga Belanda dengan menduduki posisi runner up berkat raihan 68 poin. Angka tersebut ditorehkan anak asuh Roger Schmidt lewat 22 kemenangan, 2 hasil imbang, dan 5 kali kalah.
Cukup kontras, Leicester City tampil melempem dan tampak berdarah-darah di papan tengah Liga Inggris. Armada Brendan Rodgers cuma mampu mengemas 40 poin yang ditorehkan melalui 7 hasil imbang, 11 kemenangan & kekalahan dalam 29 laga.
Pemain PSV Cody Gakpo berselebrasi dengan rekan timnya usai mencetak gol saat menghadapi Benfica di playoff Liga Champions, di stadion Luz di Lisbon, Rabu (18/8). Foto: Armando Franca/AP Photo

Head to Head PSV Eindhoven vs Leicester City

ADVERTISEMENT