Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.103.0
Konten dari Pengguna
4 Kelebihan dan Kekurangan Redmi Turbo 4 Pro yang Penting Diketahui
30 April 2025 18:33 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Info Produk tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Redmi Turbo 4 Pro merupakan produk terbaru dari Xiaomi yang dirilis pada Januari 2025. Smartphone ini menawarkan berbagai keunggulan yang menarik dibanding merek lainnya. Meskipun begitu, terdapat satu kelebihan dan kekurangan Redmi Turbo 4 Pro yang wajib diketahui sebelum membelinya.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari buku Pengaruh Penggunaan Ponsel Cerdas Terhadap Perilaku Perjalanan Profesional Bergerak, Gloriani Novita Christin (2021:3), smartphone merupakan alat komunikasi yang memiliki kemampuan lebih dari sekedar untuk berkomunikasi. Di dalam smartphone terdapat processor, RAM, memory internal dan eksternal, menggunakan sistem operasi, dan dapat diinstal berbagai macam aplikasi.
Kelebihan dan Kekurangan Redmi Turbo 4 Pro
Redmi Turbo 4 Pro merupakan smartphone gaming yang memiliki performa unggul dan mengesankan. Meskipun memiliki fitur canggih dan berkualitas, ponsel ini cukup terjangkau di kantong.
Sebelum membelinya, simak beberapa kelebihan dan kekurangan Redmi Turbo 4 Pro dan spesifikasi lengkapnya di bawah ini.
1. Kelebihan Redmi Turbo 4 Pro
ADVERTISEMENT
2. Kekurangan Redmi Turbo 4 Pro
2. Spesifikasi Redmi Turbo 4 Pro
Redmi Turbo 4 Pro memiliki desain yang premiun dengan juga tahan banting berkat sertifikasi IP68. Bahkan memiliki fitur canggih yang tahan debu dan tahan air sampai kedalaman 2 meter selama 30 menit. Bagian depan layar juga dilengkapi AMOLED 6,83 inci yang luar biasa.
Performa Redmi Turbo 4 Pro ditenagai Snapdragon 8s Gen 4 (4nm), yang mampu memberikan performa terbaik. Terutama saat membuka aplikasi berat dan multitasking yang sangat cocok untuk handphone gaming.
Memiliki ram yang cukup besar, 12 GB atau 16 GB Redmi Turbo 4 Pro dihargai mulai Rp4,9 jutaan. Namun, varian Redmi ini masih berada di pasar China belum tersedia di Indonesia.
ADVERTISEMENT
Demikianlah penjelasan mengenai beberapa kelebihan dan kekurangan Redmi Turbo 4 Pro yang penting diketahui. Selain itu, terdapat juga spesifikasi dan harganya yang dapat dijadikan referensi. (NUM)