Konten dari Pengguna

4 Perbedaan OPPO F9 dan F9 Pro, Lebih Pilih Mana?

Info Produk
Menyajikan informasi seputar produk gadget hingga kendaraan yang terkini, terupdate, dan terlengkap.
15 Juli 2024 17:52 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Info Produk tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi perbedaan OPPO F9 dan OPPO F9 Pro. Sumber foto: www.oppo.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi perbedaan OPPO F9 dan OPPO F9 Pro. Sumber foto: www.oppo.com
ADVERTISEMENT
Memilih antara OPPO F9 dan F9 Pro menjadi hal yang cukup membingungkan bagi calon pembeli karena keduanya memiliki spesifikasi yang menarik. Untuk memudahkan dalam memilihnya, maka mengetahui perbedaan OPPO F9 dan F9 Pro sangatlah penting.
ADVERTISEMENT
Pada umumnya OPPO F9 Pro lebih unggul dalam hal kapasitas penyimpanan. Pasalnya smartphone tersebut memiliki kapasitas RAM 6 GB sehingga harganya lebih mahal jika dibandingkan dengan OPPO F9.

Perbedaan OPPO F9 dan F9 Pro

Ilustrasi perbedaan OPPO F9 dan OPPO F9 Pro. Sumber foto: www.oppo.com
OPPO F9 dan F9 Pro adalah dua smartphone yang dirilis oleh OPPO. Perbedaan OPPO F9 dan F9 Pro pada dasarnya ada pada kapasitas penyimpanan RAM dan harganya.
Mengutip dari website remis OPPO, oppo.com, HP OPPO F9 menggunakan RAM berukuran 4 GB, sedangkan OPPO F9 menggunakan RAM ukuran 6 GB. Berikut penjelasan mengenai perbedaan dari kedua smartphone ini.

1. Desain dan Dimensi

ADVERTISEMENT

2. Performa dan Kinerja

3. Keamanan

ADVERTISEMENT

4. Harga

Perbedaan OPPO F9 dan OPPO F9 Pro dapat menjadi pertimbangan untuk membeli smartphone. Dengan mempertimbangkan perbedaan ini, pengguna bisa memilih antara kedua smartphone dari OPPO F9 dan OPPO F9 Pro sesuai dengan anggaran dan kebutuhan pengguna. (NTA)