Konten dari Pengguna

5 Merk Kunci Shock Terbaik untuk Andalan Kendaraan di Rumah

Info Produk
Menyajikan informasi seputar produk gadget hingga kendaraan yang terkini, terupdate, dan terlengkap.
14 April 2025 17:15 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Info Produk tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Merk Kunci Shock Terbaik. Sumber: unsplash/ Christian Buehner
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Merk Kunci Shock Terbaik. Sumber: unsplash/ Christian Buehner
ADVERTISEMENT
Merk kunci shock terbaik perlu diketahui oleh pemilik kendaraan. Pasalnya kendaraan memerlukan kunci-kunci tersebut saat akan dibuka pada bagian-bagian tertentu.
ADVERTISEMENT
Baik mobil maupun motor memerlukan kunci shock. Biasanya kunci shock dijual satu paket dan berisi berbagai ukuran kunci serta bentuk.

Rekomendasi Merk Kunci Shock Terbaik untuk Kendaraan

Ilustrasi Merk Kunci Shock Terbaik. Sumber: unsplash/ Kate Ibragimova
Mengutip dari buku Mencari & Memperbaiki Kerusakan Sepeda Motor 4-Tak oleh Toto Suwarto (hal. 31), fungsi kunci shock sama seperti kunci pas dan kunci ring, yaitu untuk melepaskan dan mengencangkan mur atau baut. Kepala kunci shock dapat dilepaskan dari tangkainya. Satu set kunci shock terdiri atas satu tangkai dan satu set kepala kunci. Bentuk mulut kunci shock bervariasi, dari 6, 8, dan 12 lekukan.
Adapun rekomendasi merk kunci shock terbaik yang bisa dibeli untuk kebutuhan kendaraan di rumah adalah sebagai berikut.

1. Van Star Kunci Shock 40 Pcs Multifungsi

Van Star Kunci Shock 40 Pcs Multifungsi. Sumber: shopee.com
Van Star Kunci Shock 40 Pcs Multifungsi sangat cocok untuk pengguna kendaraan yang ingin membetulkan motor atau mobilnya. Dalam satu pack ada 40 buah kunci dengan ukuran dari yang kecil hingga besar.
ADVERTISEMENT
Kuncinya dibuat dari bahan yang berkualitas. Bahannya dilapisi dengan lapisan chrome yang tahan karat dan kuat.

2. Kenmaster Kunci Shock Set 27 Pcs

Kenmaster Kunci Shock Set 27 Pcs. Sumber: tokopedia.com
Kenmaster Kunci Shock Set 27 Pcs memiliki material produk yang berkualitas dengan kotak penyimpanan dalam kemasannya. Bahan yang digunakan sebagai bodi kunci berasal dari material chrome.

3. Tekiro Kunci Sok Socket Set 21 Pcs ¼ Inci sampai 3/8 6PT

Tekiro Kunci Sok Socket Set 21 Pcs ¼ Inci sampai 3/8 6PT. Sumber: tokopedia.com
Tekiro Kunci Sok Socket Set 21 Pcs ¼ Inci sampai 3/8 6PT terdiri dari 1/4 DR. Socket, 7 buah kunci berukuran 4mm, 4,5mm, 5mm, 6mm; 1 buah kunci ukuran 7 mm, 8 mm, 9 mm, 2 buah kunci 1/4 spinner handle, 1 buah 3/8 DR. Socket ukuran 10mm, 11mm, 12mm, 13mm, 14mm, 17mm, 19 mm.
Ada pula 7 buah kunci 3/8 DR. rachet handle 72 teeth rubber handle 8, sebuah kunci 3/8 DR. spark plug 21 mm, 3/8 DR. extention bar 3 6 dan adaptor 3/8 F x 1/4 M.
ADVERTISEMENT

4. Isku Kunci Shock Set Kunci Mata Sok 53 Pcs

Isku Kunci Shock Set Kunci Mata Sok 53 Pcs. Sumber: tokopedia.com
Isku Kunci Shock Set Kunci Mata Sok 53 Pcs terbuat dari baja krom vanadium yang sangat kuat, set ini menjamin ketahanan jangka panjang dan perlindungan terhadap karat. Bahan ini tidak hanya kuat tetapi juga tahan terhadap keausan, memastikan alat tetap tajam dan efektif dalam jangka waktu lama.

5. Kunci Sock Set 60 Pcs Nankai

Kunci Sock Set 60 Pcs Nankai. Sumber: tokopedia.com
Kunci Sock Set 60 Pcs Nankai memiliki 60 buah kunci yang lengkap dengan beragam ukuran yang fungsional. Bahannya kuat dan kokoh sehingga mampu digunakan dalam jangka panjang.
Lima merk kunci shock terbaik di atas bisa dijadikan referensi bagi yang ingin menggunakannya. Semua merek kunci itu sudah bisa dibeli secara online di marketplace yang ada di Indonesia. (IMA)
ADVERTISEMENT