Konten dari Pengguna

5 Rekomendasi Sepeda Gunung Wanita Terbaik 2024

Info Produk
Menyajikan informasi seputar produk gadget hingga kendaraan yang terkini, terupdate, dan terlengkap.
6 September 2024 21:33 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Info Produk tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi sepeda gunung wanita terbaik. Sumber foto: Pexels/Philipp M
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi sepeda gunung wanita terbaik. Sumber foto: Pexels/Philipp M
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Sepeda gunung merupakan sepeda yang dirancang khusus menggunakan teknologi terbaru dan canggih untuk dihadapkan di segala tantangan. Sepeda ini mempunyai banyak jenis yang disesuaikan dengan calon penggunanya, seperti sepeda gunung untuk laki-laki atau perempuan. Salah satu sepeda gunung wanita terbaik tahun 2024 yaitu Polygon Heist X2.
ADVERTISEMENT
Perlu diketahui bahwa sepeda gunung umumnya dipadukan dengan jenis sepeda lain seperti sepeda balap. Hal ini dikarenakan sepeda balap mempunyai tingkat kecepatan lebih tinggi dibandingkan jenis sepeda gunung biasa.

Rekomendasi Sepeda Gunung Wanita Terbaik

Sepeda funung wanita terbaik. Foto adalah United Bike Slick 700C. Foto: unitedbike.com.
Mengutip buku yang berjudul Sepeda, Yoyok Rahayu Basuki (2022:16), sepeda gunung dilengkapi dengan suspensi yang kuat dengan ban bergerigi dan bingkai yang kokoh.
Kendati demikian, sepeda ini tetap cocok digunakan untuk laki-laki ataupun wanita dengan spesifikasi dan desain yang berbeda. Berikut adalah sepeda gunung wanita terbaik yang bisa dijadikan sebagai referensi.

1. Polygon Heist X2

Polygon Heist X2. Foto: polygonbikes.com.
Rekomendasi sepeda gunung pertama untuk wanita yaitu Polygon Heist X2. Sepeda ini mempunyai size yang beragam seperti size small, medium, large dan ekstra large sehingga bisa disesuaikan dengan penggunanya.
ADVERTISEMENT
Polygon Heist X2 bisa didapatkan dengan harga Rp5.000.000 disertai spesifikasi unggul dengan gaya kekinian dan modern.

2. United Bike Kyross 1.1

United Bike Kyross 1.1. Foto: unitedbike.com.
Sepeda gunung untuk wanita ini mempunyai dua warna unggulan yaitu merah dan biru. Untuk harganya yaitu Rp12.850.000 dengan spesifikasi unggulan seperti suspension FORK
Suntour XCM 32 Travel 100mm Boost TA, 15 x 110 MM dan FRONT BRAKE Shimano MT 200, Hydraulic Disc Brake W/ 160mm Rotor.

3. MTB Storm 27,5″

MTB Storm 27,5″. Foto: www.wimcycle.com.
Selanjutnya yaitu sepeda gunung MTB Storm 27,5″. Sepeda ini mempunyai variasi warna yang beragam mulai dari hitam, abu-abu, hijau, kuning, merah, biru dan masih banyak lagi.
Spesifikasi yang dimiliki sepeda ini pun terbilang unggul karena sudah dilengkapi dengan teknologi canggih dan pengaturan kecepatan di dalamnya.

4. Pacific Crosser XT 001

Pacific Crosser XT 001. Foto: pacific-bike.com.
Pacific Crosser XT 001 merupakan salah satu sepeda gunung wanita yang populer beberapa tahun ke belakang. Sepeda ini mempunyai ragam warna yang menarik seperti abu-abu, biru tua, biru muda dan merah.
ADVERTISEMENT
Berikut adalah spesifikasi dari sepeda gunung Pacific Crosser XT 001:

5. Exotic 2658 4.0 AH

Exotic2658 4.0 AH. Foto: exotic.pacific-bike.com.
Rekomendasi sepeda gunung terakhir yaitu Exotic 2658 4.0 AH. Sepeda ini dihadirkan dengan bahan baja ringan sehingga performa lebih cepat dibandingkan sepeda tipe lainnya. Sepeda ini bisa didapatkan dengan harga Rp3.200.000 dengan kualitas premium.
Itu dia rekomendasi sepeda gunung wanita terbaik. Semoga bisa membantu ketika hendak membeli sepeda gunung.
(LFP)