Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.93.2
Konten dari Pengguna
Kenapa Sepatu Reebok Mahal? Ini Alasannya
27 September 2024 13:49 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Info Produk tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Reebok saat ini adalah salah satu dari beberapa merk sepatu dengan harga yang mahal. Sepatu bertaraf internasional ini dijual di Indonesia dengan harga berkisar ratusan ribu hingga jutaan rupiah. Namun, kenapa sepatu Reebok mahal?
ADVERTISEMENT
Banyak orang mempertanyakan hal ini karena ingin mengetahui apakah uangnya memang dibelanjakan untuk barang yang sepadan. Dengan adanya alasan kuat mengapa suatu benda itu mahal, maka tak akan ada perasaan menyesal setelah memilikinya.
Kenapa Sepatu Reebok Mahal? Berikut 4 Alasannya
Reebok merupakan merek global sepatu yang memiliki misi untuk menjadi merek kebugaran terbaik di dunia. Sepatu Reebok adalah produk dengan tujuan yang kuat untuk memuaskan para pelanggannya.
Dikutip dari laman resminya reebok.id, Reebok adalah merek sepatu yang ingin menciptakan sepatu olahraga terbaik. Mereka terus berupaya menghasilkan inovasi dengan produk yang berkualitas.
Kualitas tersebut tentunya tak bisa berjalan tanpa adanya harga yang sepadan. Adapun berikut beberapa penjelasan lengkap mengenai kenapa sepatu Reebok mahal.
ADVERTISEMENT
1. Design Keren
Sepatu Reebok memiliki desain klasik, tapi bergaya. Tampilannya sesuai dengan selera anak muda kebanyakan. Meskipun modelnya klasik, akan tetapi tetap keren dan kekinian.
Tak hanya itu, variasi warna dan kayaknya pun beragam. Variasi tersebut membuat konsumen memiliki banyak opsi untuk memilih warna dan model yang disukai.
2. Memiliki Kualitas Baik
Sepatu Rebook dirancang dengan material yang bagus sehingga awet untuk digunakan dalam jangka waktu lama. Merek ini membuat produknya memakai sistem quality control yang memastikan produknya dalam kondisi baik saat dijual.
Namun, di balik bahan-bahan yang berkualitas serta berbagai prosedur quality control tersebut terdapat biaya mahal yang perlu dikeluarkan. Itulah sebabnya sepatu Reebok dijual dengan harga yang mahal juga.
3. Popularitas Tinggi
Sebagai merek yang telah bertaraf global, Reebok telah menjadi produk sepatu yang dikenal banyak orang. Popularitasnya tersebut membuat sepatu ini tetap laris meskipun dijual dengan harga mahal.
ADVERTISEMENT
Jadi, mereka tak akan rugi maupun kehilangan pembeli. Inilah mengapa produsen sepatu Reebok tak ragu menjual produknya dengan harga yang sepadan.
4. Biaya Distribusi
Sepatu Reebok bukan merupakan produk Indonesia. Hal ini membuat adanya biaya distribusi untuk mengantarkan produk ini dari pabrik asalnya. Biaya tersebut akhirnya membuat harga dari sepatu Reebok ikut bertambah mahal.
Demikian penjelasan mengenai alasan kenapa sepatu reebok mahal. Pada intinya, harga sepatu Rebook bisa mahal designnya keren, berkualitas baik, popularitas tinggi, dan adanya biaya distribusi. Jadi, tak aneh jika sepatu Reebok dibanderol dengan harga mahal. (SLM)
Baca Juga: Kenapa Sepatu Nike Mahal? Ini Alasannya