news-card-video
6 Ramadhan 1446 HKamis, 06 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna

Spesifikasi Sepeda Lipat Polygon Urbano 3 beserta Harganya

Info Produk
Menyajikan informasi seputar produk gadget hingga kendaraan yang terkini, terupdate, dan terlengkap.
17 Juni 2024 15:07 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Info Produk tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Foto Spesifikasi Sepeda Lipat Polygon Urbano 30. Sumber: polygonbikes.com
zoom-in-whitePerbesar
Foto Spesifikasi Sepeda Lipat Polygon Urbano 30. Sumber: polygonbikes.com
ADVERTISEMENT
Spesifikasi sepeda lipat Polygon Urbano 3 beserta harganya penting untuk diketahui saat ingin mencari sepeda lipat. Pasalnya, sepeda lipat yang satu ini menawarkan berbagai spesifikasi mumpuni di kelasnya dengan harga yang terjangkau.
ADVERTISEMENT
Urbano 3 sendiri merupakan salah satu dari tipe Urbano yang dirilis oleh Polygon pada tahun 2020 lalu. Tampilannya yang ringkas dan desainnya yang stylish membuat sepeda lipat ini layak untuk dijadikan pilihan dalam memilih sepeda lipat.

Spesifikasi Sepeda Lipat Polygon Urbano 3

Foto Spesifikasi Sepeda Lipat Polygon Urbano 30. Sumber: polygonbikes.com
Salah satu spesifikasi sepeda lipat Polygon Urbano 3 yang paling diunggulkan adalah dari segi persnelingnya. Di mana sepeda lipat ini sudah dilengkapi dengan 8 persneling yang dapat disesuaikan saat bersepeda.
Tidak hanya itu, sepeda lipat asal Indonesia ini juga didesain agar dapat menunjang kegiatan penggunanya sehari-hari. Pasalnya, Polygon Urbano 3 sudah disematkan rak, keranjang, hingga tas yang dapat memuat berbagai barang sekaligus.
Diproduksi dengan rangka lipat ALX yang ringan serta roda berukuran 20 inci, Polygon Urbano 3 juga dirancang untuk membuat penggunanya lebih nyaman saat mengendarai sepeda. Bahkan sepeda ini dapat dilipat dengan mudah sehingga lebih ringkas dan praktis.
ADVERTISEMENT
Untuk mengetahui lebih lanjut, berikut dijabarkan spesifikasi sepeda lipat Polygon Urbano 3 yang dikutip dari laman polygonbikes.com.

1. Rangka

2. Penggerak

3. Kokpit

4. Roda & Ban

ADVERTISEMENT

5. Rem

Dengan berbagai spesifikasi yang ditawarkan, harga Polygon Urbano 3 nyatanya tidak sampai menyentuh angka Rp5.000.000. Masih dilansir dari laman polygonbikes.com, sepeda ini dibanderol Rp4.200.000 untuk harga di Pulau Jawa.
Demikian ulasan mengenai spesifikasi sepeda lipat Polygon Urbano 3 beserta harganya. Melihat spesifikasi dan harganya, Polygon Urbano 3 cocok bagi yang sedang mencari sepeda lipat sederhana dan portabel untuk menjalani gaya hidup aktif. (YAS)