Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.96.1
Konten dari Pengguna
13 Pertanyaan Kuis untuk Pasangan Suami Istri yang Mengasyikkan
2 Maret 2023 16:36 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari info psikologi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
![Ilustrasi pertanyaan kuis untuk pasangan suami istri. Sumber: Unsplash](https://blue.kumparan.com/image/upload/fl_progressive,fl_lossy,c_fill,q_auto:best,w_640/v1634025439/01gtg527yg9b4eweft8cc6h5rd.jpg)
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Maka dari itu, tak ada salahnya untuk mencoba menanyakan beberapa pertanyaan berikut ini untuk menghangatkan kembali suasana dalam rumah.
Pentingnya Kehangatan dalam Rumah Tangga
Di antara hubungan suami dan istri, kehangatan mejadi sebuah poin penting karena akan mempengaruhi berbagai kelancaran beraktivitas. Apabila hubungan di antara keduanya dingin dan cenderung cuek, maka aktivitas sehari-hari dapat terganggu.
Kehangatan juga sangat penting untuk dibangun terutama jika sudah memiliki anak . Sebagai orang tua, baik suami atau istri perlu menunjukkan kehangatan pada anak untuk mendukung proses pertumbuhannya.
Bentuk kehangatan tersebut dapat dilakukan melalui verbal maupun nonverbal. Verbal, yaitu dengan mengungkapkan melalui kata-kata seperti "kami menyayangimu". Sedangkan, non verbal yaitu dengan memeluk, memandang, dan menunjukkan bahasa tubuh yang menunjukkan kasih sayang pada anak.
ADVERTISEMENT
Inilah 13 Pertanyaan Kuis untuk Pasangan Suami Istri
Untuk dapat meningkatkan kehangatan di antara suami istri, tak ada salahnya untuk mencoba melontarkan berbagai pertanyaan kuis. Harapannya, rasa kasih sayang akan semakin terpupuk dah hubungan semakin erat. Berikut ini pertanyaan yang dapat dicoba.
1. Hal apa yang paling disukai dalam pernikahan ?
2. Apakah ada hal yang perlu diperbaiki dalam rumah tangga ?
3. Apa yang bisa kulakukan untuk membuatmu bahagia?
4. Bagaimana rencanamu terkait hubungan untuk 5 tahun kedepan?
5. Ketika kamu stres, hal apa yang dapat kulakukan untuk membantumu?
6. Apa 3 kata yang menggambarkan perasaanmu padaku?
7. Bagaimana harapanmu terhadap anak-anak kita?
8. Apakah ada hal yang belum kita coba dan kamu menginginkannya?
9. Apakah pernikahan ini lebih mudah atau sulit dari yang kamu bayangkan?
ADVERTISEMENT
10. Kalau kamu bisa mengubah satu hal dariku, apa yang akan kamu rubah?
11. Apa hadiah yang sangat kamu inginkan untuk memperingati hari jadi kita?
12. Saat liburan tiba, mana tempat yang sangat ingin kamu kunjungi dan aktivitas apa yang ingin kamu lakukan di sana?
13. Untuk perayaan hari Valentine nanti, momen seperti apa yang kamu inginkan?
Nah, itulah 13 pertanyaan kuis untuk pasangan suami istri yang dapat dicoba untuk kembali menghangatkan hubungan. [LAU]