5 Cara Main Tes Kesehatan Mental Online yang Patut Dicoba

info psikologi
Menyajikan informasi seputar info psikologi yang terkini, terupdate, dan terlengkap.
Konten dari Pengguna
7 Maret 2023 14:36 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari info psikologi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi cara main tes kesehatan mental online. Sumber foto Pixabay
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi cara main tes kesehatan mental online. Sumber foto Pixabay
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Tes kesehatan mental diperlukan seseorang untuk mengukur kesehatan mentalnya. Kamu bisa mengikuti tes ini secara online karena bisa dilakukan kapan saja. Apalagi, cara main tes kesehatan mental online tergolong simple dan tak perlu wawasan luas.
ADVERTISEMENT
Tes tersebut bisa membantumu mengetahui apakah mengalami gangguan mental atau tidak, loh. Kamu bisa memilih berdasarkan kategori, misalnya tes depresi, tes depresi pasca melahirkan, tes kecemasan, bipolar atau kategori lainnya.

Cara Main Tes Kesehatan Mental Online

Ilustrasi cara main tes kesehatan mental online. Sumber foto Pixabay
Dilansir dari sebuah buku dan penelitian di International Journal of Family Medicine and Primary Care, gangguan kesehatan mental tak kalah berbahaya dengan penyakit fisik. Untuk itulah tes kesehatan mental sangat penting dilakukan. Kamu bisa mengikuti tes dengan tata cara sebagai berikut:

1. Membuka Situs Tes Kesehatan Mental

Cara pertama, kamu tinggal membuka tes kesehatan mental pilihanmu. Pastikan koneksi internet lancar agar tak menghambat tes ya. Kamu bisa mencari waktu tepat agar tes tak terganggu jaringan internet, misalnya dilakukan di pagi hari atau siang karena belum banyak yang mengakses situs maupun aplikasi tes online.
ADVERTISEMENT
Hindari mengikuti tes saat cuaca mendukung atau hujan. Cuaca buruk sering menganggu jaringan internet, bisa-bisa kamu gagal mengikuti tes.

2. Memilih Kategori Tes

Langkah selanjutnya, pilihlah kategori tes sesuai keinginanmu. Kamu bisa memilih tes sesuai kondisi mentalmu ya agar bisa memecahkan masalah mental dengan baik. Kategori tersebut beragam sehingga cocok dimainkan saat waktu luang, ada kategori gangguan panik, masalah kejiwaan dan kategori lainnya.

3. Membaca Instruksi dengan Baik

Jangan lupa baca instruksi dengan baik, kebanyakan orang gagal mengikuti tes kesehatan mental karena menganggap tesnya mudah. Alhasil tak membaca instruksi dengan baik, lebih baik baca dengan seksama sehingga bisa menjawab semua tes.
Terkadang, ada yang bilang cara main tes kesehatan mental online sulit karena tak membaca intruksi dengan baik. Padahal jika dibaca teliti, tesnya mudah semua.
ADVERTISEMENT

4. Pahami Pertanyaan yang Serupa

Selain membaca dengan seksama, pastikan memahami setiap pertanyaan, ya. Pasalnya ada pertanyaan serupa yang membutmu bingung memilih jawaban.

5. Jawab sesuai Pengetahuan

Cara terakhir, jawab soal tes sesuai pengetahuanmu. Jangan memaksakan kehendak mencontek jawaban orang lain karena membuatmu tak fokus, bahkan tak merasakan manfaat mengikuti tes mental.
Tes kesehatan mental ini sebenarnya sudah ada berabad-abad lamanya dan tercatat dalam buku psikologi. Karena manfaatnya besar, terus berkembang sampai sekarang. Bahkan bisa diminati kaum milenial karena dilakukan secara online.
Cara main tes kesehatan mental online juga mudah dan tak menganggu rutinitas. Kamu bisa memilih kategori atau topik sesuai instingmu. (ASP)