Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.93.2
Konten dari Pengguna
Apa Arti By dalam Pacaran? Ini Jawaban dan Panggilan Sayang Lainnya
30 Oktober 2024 18:26 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari info psikologi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Apa arti by dalam pacaran? By merupakan kependekan dari baby. Kata baby adalah panggilan sayang dalam Bahasa Inggris yang berarti sayang. Panggilan ini digunakan untuk memanggil pasangan dalam sebuah hubungan.
ADVERTISEMENT
Panggilan sayang umum digunakan untuk mengekspresikan rasa cinta pada pasangan. Selain panggilan by atau baby, ada banyak lagi panggilan untuk pasangan.
Apa Arti By dalam Pacaran?
Panggilan sayang adalah nama-nama khusus yang digunakan untuk menyebut pasangan dalam suatu hubungan romantis. Menurut buku Ibadah Ringan Berpahala Besar untuk Wanita, Inayati Ashriyah (2012: 5), panggilan sayang dapat disesuaikan dengan kondisi fisik pasangan.
Panggilan sayang yang umum diberikan kepada pasangan antara lain yang atau sayang, honey, dan by. Apa arti by dalam pacaran ? By adalah salah satu bentuk panggilan sayang kepada pasangan dalam pacaran.
Panggilan by merupakan kependekan dari baby. Baby secara harfiah berarti bayi, tetapi dalam sebuah hubungan, panggilan itu digunakan sebagai panggilan untuk mengekspresikan rasa sayang kepada pasangan.
ADVERTISEMENT
Panggilan sayang adalah salah satu cara mengungkapkan rasa sayang kepada pasangan. Selain itu, panggilan sayang juga dapat memperkuat ikatan emosional dengan pasangan.
Selain by atau baby ada beberapa panggilan sayang lain yang bisa digunakan untuk memanggil pasangan. Contohnya adalah sebagai berikut.
1. Sunshine
Sunshine berarti sinar matahari. Panggilan ini menggambarkan bahwa pasangan sangat cerah bagai sinar matahari dan menjadikan hari-hari semakin cerah saat bersamanya.
2. Darling
Darling artinya sayang dalam Bahasa Inggris. Panggilan ini umum sekali digunakan sebagai panggilan sayang kepada pasangan untuk membuatnya merasa istimewa.
3. Panggilan Nama Khusus
Panggilan khusus juga dapat digunakan sebagai panggilan sayang untuk pasangan. Panggilan ini dapat mengambil dari nama panggilan atau mengambil dari ciri-ciri fisik pasangan.
4. Honey
Honey juga merupakan panggilan sayang yang umum diberikan kepada pasangan , seperti darling atau baby.
ADVERTISEMENT
Demikian arti by dalam pacaran dan macam-macam panggilan lainnya. Panggilan by adalah kependekan dari baby. Dengan panggilan sayang, seseorang dapat mengekspresikan perasaan cintanya pada pasangan dan memperkuat ikatan emosional satu sama lainnya. (IND)