Konten dari Pengguna

Cara Menghadapi Lingkungan Kerja Toxic yang Berdampak pada Kesehatan Mental

info psikologi
Menyajikan informasi seputar info psikologi yang terkini, terupdate, dan terlengkap.
16 September 2024 17:36 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari info psikologi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cara Menghadapi Lingkungan Kerja Toxic. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/The Jopwell
zoom-in-whitePerbesar
Cara Menghadapi Lingkungan Kerja Toxic. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/The Jopwell
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Ada beberapa cara menghadapi lingkungan kerja toxic. Dikutip dari buku Apakah Saya Toxic? Indra (2023: 188), lingkungan kerja toxic dapat berdampak negatif pada kesehatan mental, produktivitas, dan kesejahteraan karyawan.
ADVERTISEMENT
Kondisi ini sering ditandai dengan adanya konflik, kurangnya komunikasi yang sehat, dan tekanan berlebihan tanpa dukungan yang memadai dari atasan atau rekan kerja. Oleh karena itu, penting bagi individu untuk mengetahui cara menghadapi lingkungan kerja toxic.

Cara Menghadapi Lingkungan Kerja Toxic

Cara Menghadapi Lingkungan Kerja Toxic. Foto hanya ilustrasi. Sumber fotho: Unsplash/The Jopwell
Menghadapi lingkungan kerja toxic bukanlah hal yang mudah. Namun, dengan menjaga sikap profesional, melindungi kesehatan mental, dan menetapkan batasan yang jelas, seseorang dapat tetap produktif tanpa terbawa dampak negatif.
Pada akhirnya, kesejahteraan pribadi harus selalu menjadi prioritas utama. Berikut beberapa cara menghadapi lingkungan kerja toxic.
ADVERTISEMENT
Jika situasi di tempat kerja semakin buruk dan merasa tidak ada perubahan meskipun telah berusaha, mungkin saatnya mempertimbangkan untuk mencari pekerjaan lain. Lingkungan kerja yang sehat sangat penting untuk kesejahteraan jangka panjang.
Itulah beberapa cara menghadapi lingkungan kerja toxic untuk menjaga kesehatan mental. Semoga membantu! (Msr)