Konten dari Pengguna

Kenali 5 Cara Meyakinkan Pasangan yang Ragu akan Hubungan

info psikologi
Menyajikan informasi seputar info psikologi yang terkini, terupdate, dan terlengkap.
26 Juni 2023 21:40 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari info psikologi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi cara meyakinkan pasangan yang ragu. Sumber: cottonbro studio/pexels.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi cara meyakinkan pasangan yang ragu. Sumber: cottonbro studio/pexels.com
ADVERTISEMENT
Ketika menjalani hubungan dengan seseorang, rasa ragu bisa saja muncul terhadap pasangan. Itulah sebabnya, mengetahui cara meyakinkan pasangan yang ragu sangat penting jika ingin serius dalam menjalin hubungan. Naome dan Naryoso dalam Interpersonal Communication to Build Commitment in Serious Courtship menjelaskan bahwa membangun komitmen dalam hubungan memang cukup sulit, tetapi hal ini bisa dimulai dari komunikasi yang sehat. Untuk mengetahui sederet cara meyakinkan pasangan yang ragu dalam hubungan, baca artikel ini sampai habis.
ADVERTISEMENT

Cara Meyakinkan Pasangan yang Ragu

Ilustrasi cara meyakinkan pasangan yang ragu. Sumber: Zhengdong Hu/pexels.com
Seperti yang telah dituliskan sebelumnya, ada sejumlah cara meyakinkan pasangan yang ragu untuk dilakukan seseorang. Adapun sejumlah cara tersebut, yaitu.

1. Mendengarkan Penjelasannya

Salah satu cara meyakinkan pasangan yang ragu adalah dengan mendengarkan penjelasannya. Hal ini sangat diperlukan, karena boleh jadi pasangan akan memiliki pendapat tentang hubungan dan keinginannya. Untuk itu, cobalah dengarkan penjelasannya. Di samping dapat mengetahui pendapat pasangan, seseorang juga bisa membagikan saran atau pendapat pribadinya pula untuk menyelesaikan masalah.

2. Memberikan Pujian yang Tulus

Cara meyakinkan pasangan yang ragu dalam hubungan selanjutnya adalah dengan memberikan pujian yang tulus. Hal ini bisa dilakukan dengan memberi pujian tentang argumennya. Tujuannya adalah untuk menghargai pasangan yang telah berusaha menyampaikan argumennya.

3. Mempelajari Situasi

Cara meyakinkan pasangan yang ragu juga bisa dilakukan dengan mempelajari situasi yang ada. Apabila pasangan sedang dalam kondisi emosional, sebaiknya berikan respons perlahan-lahan. Di samping itu, hindari pula respons yang membuatnya semakin marah. Itulah mengapa, mempelajari situasi sangat penting.
ADVERTISEMENT

4. Percaya Diri

Cara meyakinkan pasangan yang ragu dalam hubungan selanjutnya adalah dengan bersikap percaya diri. Pasangan akan bisa mengurangi keraguannya apabila melihat kekasihnya memiliki kepercayaan diri yang tinggi. Di samping percaya diri, seseorang juga perlu mengungkapkan kata-kata yang bisa menghilangkan keraguan pasangannya.

5. Terbuka dan Jujur

Cara meyakinkan pasangan yang ragu dalam hubungan terakhir adalah dengan bersikap terbuka dan jujur. Sepasang kekasih yang terbiasa untuk membagikan perasaannya dan saling jujur akan lebih mudah dalam menyelesaikan masalah. Maka dari itu, cobalah untuk bersikap terbuka serta jujur agar pasangan tidak lagi ragu. Demikian sederet informasi mengenai cara meyakinkan pasangan yang ragu dalam hubungan. [ENF]