Konten dari Pengguna

Mengenal Pengertian Psycho dalam Ilmu Psikologi

info psikologi
Menyajikan informasi seputar info psikologi yang terkini, terupdate, dan terlengkap.
17 Maret 2023 14:16 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari info psikologi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Psycho seseorang. Pexels
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Psycho seseorang. Pexels
ADVERTISEMENT
Sebagian besar orang jika ditanya tentang psycho, pikiran mereka langsung mengarah kepada psikopat. Selain itu, cenderung menjawab, psycho adalah penyakit jiwa yang penderitanya berperilaku kejam, sadis, suka membunuh, seperti halnya yang digambarkan dalam film-film.
ADVERTISEMENT
Kata psikopat atau yang biasa disingkat psycho menjadi familiar, bahkan kata ini seringkali digunakan untuk candaan, umpatan kepada orang yang berperilaku kejam. Namun apa arti psycho yang sebenarnya?

Arti psycho atau psychopath

Menurut buku Psikopatologi Anak Remaja, penulis Hanna Amalia, tahun 2022, psycopath berasal dari kata, psycho adalah jiwa, patho berarti penyimpangan.
Dari sini bisa kita definisikan, psycopath adalah gangguan penyimpangan jiwa.
Jika melihat dari Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), arti psycho adalah orang kelainan jiwa yang menunjukkan perilaku menyimpang sehingga sulit bergaul.
Begitupula dari sudut pandang ilmu psikologi. Psycho adalah salah satu gangguan antisosial, yang dikenal dengan istilah antisocial personality disorder.
Menurut Sigmund Freud, dalam buku Psikoanalisis, menjelaskan. Psychophat atau psycho adalah orang yang egonya terlalu dikendalikan oleh id sehingga superego tidak memiliki pengaruh sama sekali terhadap ego.
ADVERTISEMENT
Jika diambil kesimpulan, orang yang mengidap psycho, akan bertindak mengikuti id, serta tidak memikirkan baik atau buruk.

Ciri-ciri Psychophat

Ilustrasi keadaan Psycho seseorang. Pexels
Psychophat atau psycho adalah salah satu gangguan mental yang ciri-cirinya sulit untuk dikenali. Hal ini dikarenakan, pengidapnya pintar melakukan kamuflase seperti orang normal, sehingga orang-orang tidak menyadari bahawa orang tersebut psikopat.
Meskipun sulit mengetahui ciri-ciri orang yang mengidap gangguan jiwa ini. Namun ada beberapa tanda umum dari psycho.

Tanda-Tanda Umum Psyco

ADVERTISEMENT
Namun ciri-ciri tersebut tidak bisa dijadikan patokan seseorang mengidap psikopat. Cara mendiagnosa apakah seseorang adalah psycho atau bukan, menggunakan alat tes bernama The Hare Psychopathy Checklist. (DAI)