Konten dari Pengguna

Munchausen Syndrom: Pengertian, Gejala, dan Cara Mengobati

info psikologi
Menyajikan informasi seputar info psikologi yang terkini, terupdate, dan terlengkap.
16 Desember 2023 22:51 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari info psikologi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi munchausen adalah. Foto: Pixabay
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi munchausen adalah. Foto: Pixabay
ADVERTISEMENT
Munchausen adalah gangguan mental di mana penderita memiliki kecenderungan berfantasi dengan melakukan kebohongan, yang difokuskan pada pura-pura sakit bahkan dirawat di rumah sakit.
ADVERTISEMENT
Sindrom ini seringkali terjadi pada anak-anak dan menjadi perhatian khusus bagi para orang tua juga pendidik. Berikut akan dibahas lebih lanjut mengenai pengertian, gejala, dan cara mengatasi munchausen syndrom yang perlu diwaspadai.

Pengertian Munchausen

Ilustrasi munchausen adalah. Foto: Pixabay
Secara singkat disebut juga sindrom pura-pura sakit yang merupakan salah satu jenis gangguan mental. Sindrom ini bisa terjadi pada anak-anak, bahkan lebih parahnya bisa terjadi pada orang tua kepada anaknya.
Berdasarkan buku Pura-pura Sakit untuk Mencari Simpati (Sindroma Munchausen) karya Monty P. Satiadarma, penderita munchausen memiliki kecenderungan untuk berbohong karena:
ADVERTISEMENT

Gejala Munchausen

Ilustrasi munchausen adalah. Foto: Pixabay
Berdasarkan buku 77 Permasalahan Anak dan Cara Mengatasinya karya Ana Widyastuti, gejala Munchausen antara lain:
Pada beberapa kasus, penderita munchausen syndrom akan mengalami beberapa gejala klinis, seperti:
ADVERTISEMENT
Selain itu, penderita munchausen syndrom sengaja berperan sakit untuk menunjukkan sifat kepahlawanan dan pengorbanan, bahkan menggunakan obat secara berlebihan hingga ia perlu mendapat perawatan di rumah sakit.

Cara Mengobati Munchausen

Ilustrasi munchausen adalah. Foto: Pixabay
Sebelum melaksanakan pengobatan, penderita harus menyadari kebiasaan salah mereka terlebih dulu. Selanjutnya, penderita bisa menjalani psikoterapi, yakni terapi perilaku kognitif untuk mengubah pola pikir.
Setelah itu, perlu dilakukan pengobatan untuk mengatasi penyebab yang memicu penderita mengalami munchausen syndrom karena tidak ada obat yang dapat menyembuhkan sindrom tersebut.
Dokter hanya akan memberikan obat-obatan antidepresan pada penderita munchausen yang disertai dengan penyakit kejiwaan lain, seperti depresi dan gangguan kecemasan.
Demikian adalah pengertian, gejala, dan cara mengatasi munchausen syndrom yang perlu diketahui. (SP)
ADVERTISEMENT