Konten dari Pengguna

Kolam yang Baik untuk Latihan Dasar Renang, Simak Penjelasannya di Sini

2 Agustus 2022 13:10 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Info Sport tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi kolam yang baik untuk latihan dasar renang. Foto: Unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi kolam yang baik untuk latihan dasar renang. Foto: Unsplash
ADVERTISEMENT
Kolam yang baik untuk latihan dasar renang adalah kolam yang memang dikhususkan untuk olahraga renang. Walaupun sama-sama terdapat air di dalamnya, namun tiap-tiap kolam tentunya memiliki karakteristik yang berbeda sesuai dengan peruntukannya.
ADVERTISEMENT
Renang merupakan aktivitas olahraga yang mempunyai dampak positif untuk kesehatan tubuh. Adapun manfaat renang di antaranya dapat melonggarkan pernafasan dan menguatkan otot dada sehingga bagi orang yang memiliki penyakit asma, frekuensinya bisa berkurang.
Meski begitu, tanpa adanya pendampingan, renang juga bisa menjadi olahraga yang berbahaya, terlebih bagi pemula. Beberapa kondisi yang terjadi di kolam renang seperti kram atau pingsan karena kehabisan napas dapat berakibat fatal.
Maka dari itu, bagi pemula, kolam yang baik untuk latihan dasar renang adalah kolam yang telah memiliki standar keselamatan seperti adanya penjaga dan pelampung. Hal ini untuk meminimalisasi dampak dari kejadian yang tidak diinginkan selama berada di kolam renang.

Kolam yang Baik untuk Latihan Dasar Renang adalah

Ilustrasi kolam yang baik untuk latihan dasar renang. Foto: Unsplash
Ukuran kolam renang biasanya berbeda-beda. Namun dalam sebuah pertandingan renang, kolam yang digunakan biasanya memiliki ukuran panjang 80 meter dan lebar 20 meter. Ukuran ini mengacu kepada aturan renang yang berlaku secara internasional pada tiap-tiap pertandingan renang di seluruh dunia.
ADVERTISEMENT
Bagi pemula, tidak ada standar khusus terkait ukuran kolam yang harus digunakan. Namun sebaiknya, pilihlah kolam yang dikhususkan untuk olahraga renang dan tidak terlalu dalam. Sebabnya, pemula biasanya belum menguasai banyak teknik renang sehingga segala hal yang berpotensi menyebabkan kecelakaan perlu diminimalisasi.
Selain itu, kondisi sekitar kolam yang licin serta kedalaman kolam yang bisa membuat seseorang kehabisan napas kiranya perlu menjadi pertimbangan. Beberapa jenis kecelakaan yang kerap terjadi di kolam renang biasanya adalah:
Ilustrasi kolam yang baik untuk latihan dasar renang. Foto: Unsplash
Atas pertimbangan hal tersebut, perlu kiranya untuk memperhatikan petunjuk keselamatan ketika ingin mulai belajar renang. Adapun hal yang perlu diperhatikan untuk menghindari kecelakaan selama di kolam renang adalah:
ADVERTISEMENT
Maka dari itu, disiplin akan peraturan keselamatan selama di kolam renang sudah sepatutnya perlu diperhatikan. Demikian informasi mengenai kolam yang baik untuk latihan dasar renang adalah.
ADVERTISEMENT
(MYP)