Konten dari Pengguna

10 Ucapan Graduation untuk Pacar Lucu tapi Penuh Makna

Inspirasi Kata
Menyajikan artikel berisi kata-kata, kutipan, dan kalimat yang menginspirasi pembaca.
20 Mei 2023 15:49 WIB
·
waktu baca 2 menit
clock
Diperbarui 26 April 2024 9:26 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Inspirasi Kata tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi ucapan graduation untuk pacar lucu, sumber foto: MD Duran/Unsplash.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi ucapan graduation untuk pacar lucu, sumber foto: MD Duran/Unsplash.com
ADVERTISEMENT
Wisuda atau graduation merupakan momen yang ditunggu-tunggu oleh peserta didik di semua jenjang, tidak terkecuali jenjang perguruan tinggi. Jika pasangan sedang wisuda jangan lupa mengirimkan ucapan graduation untuk pacar lucu.
ADVERTISEMENT
Meski lucu, jangan lupa untuk memberikan makna pada ucapan yang dikirimkan baik melalui kartu ucapan atau melalui media sosial.

10 Ucapan Graduation untuk Pacar Lucu

Ilustrasi ucapan graduation untuk pacar lucu, sumber foto: Brett Jordan/Unsplash.com
Dikutip dari buku Perguruan Tinggi Dimasa Pandemi Covid 19 karya Rina Oktaviyanthi dkk., (2021) dijelaskan bahwa wisuda atau kelulusan adalah peresmian atau pelantikan yang dilakukan dengan upacara yang khidmat.
Tidak heran jika acara ini selalu dinantikan, karena selain khidmat wisuda juga menjadi akhir perjuangan semasa kuliah. Agar acara wisuda pasangan makin lengkap, berikut adalah contoh ucapan graduation untuk pacar lucu tapi penuh makna.
ADVERTISEMENT
Itulah sepuluh ucapan selamat graduation untuk pacar lucu namun tetap ada maknanya, karena sejatinya wisuda adalah awal untuk memulai perjuangan baru. (WAW)