Konten dari Pengguna

11 Kata Bijak Filsuf Dunia untuk Menjalani Kehidupan

Inspirasi Kata
Menyajikan artikel berisi kata-kata, kutipan, dan kalimat yang menginspirasi pembaca.
30 Agustus 2023 14:39 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Inspirasi Kata tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Kata Bijak Filsuf, Sumber: Unsplash/Avery Evans
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Kata Bijak Filsuf, Sumber: Unsplash/Avery Evans
ADVERTISEMENT
Filsuf merupakan tokoh yang sering mengucapkan kata-kata bijak hasil dari pemikirannya. Meskipun banyak dari tokoh tersebut sudah wafat sejak ratusan hingga ribuan tahun lalu, namun kata bijak filsuf dunia masih sering digaungkan hingga sekarang.
ADVERTISEMENT
Ada berbagai alasan mengapa kata bijak tersebut masih terdengar sampai saat ini. Salah satunya adalah kata bijak ini mengandung pembelajaran yang bisa dijadikan prinsip hidup.

Kata Bijak Filsuf

Ilustrasi Kata Bijak Filsuf, Sumber: Unsplash/Tingey Injury Law Firm
Mengutip buku Filsafat dalam Terang Iman Kristen, Jonar T.H. Situmorang, MA. (2021: 2), filsuf adalah seorang yang sanggup berpikir secara radikal, universal, konseptual, koheren dan konsisten (runtut), sistematis, komprehensif, bebas, dan bertanggung jawab.
Dari pemikiran filsuf tersebut berbagai kata bijak sering muncul. Kata bijak filsuf ini pun dapat dimanfaatkan oleh masyarakat hingga sekarang sebagai pedoman untuk menjalani hidup. Berikut di antaranya.
ADVERTISEMENT
Berbagai kata bijak filsuf ini bisa dibagikan ke teman maupun kerabat melalui media sosial atau secara langsung. Jadi akan ada lebih banyak orang yang bisa memanfaatkannya di kehidupan sehari-hari. (LOV)