Konten dari Pengguna

11 Kata-Kata Sakit Hati sama Teman untuk Menunjukkan Kekecewaan

Inspirasi Kata
Menyajikan artikel berisi kata-kata, kutipan, dan kalimat yang menginspirasi pembaca.
17 Juni 2023 11:12 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Inspirasi Kata tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi kata kata sakit hati sama teman. Sumber: unsplash.com/Icons8TeamR.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi kata kata sakit hati sama teman. Sumber: unsplash.com/Icons8TeamR.
ADVERTISEMENT
Kata-kata sakit hati sama teman boleh saja diungkapkan untuk menunjukkan kekecewaan. Entah kata-kata itu disampaikan langsung ke teman tersebut atau tidak menyebut siapa-siapa, yang penting hati sudah lega.
ADVERTISEMENT
Sakit hati jika dipendam akan menjadi penyakit. Yang penting adalah segera beranjak setelah kata-kata tersebut diungkapkan agar tidak menjadi pemberat langkah.

11 Kata-Kata Sakit Hati sama Teman

Ilustrasi kata kata sakit hati sama teman. Sumber: unsplash.com/SoraShimazaki
Dikutip dari Berani Tersenyum Meski Terluka, Zanuba Muhlisin (2020:10), sakit hati timbul karena hinaan, cacian atau kecewa dengan orang lain. Namun rasa dendam harus dihindari. Jangan sampai hati sudah sakit masih harus memikirkan dendam.
Berikut kata-kata sakit hati sama teman yang mungkin mewakili, yang diterjemahkan dan dimodifikasi dari therandomvibez.com.
ADVERTISEMENT
Sebelas kata-kata sakit hati sama teman, untuk menunjukkan rasa kecewa terhadap perbuatannya di atas bisa menjadi referensi. Setelah rasa sakit diungkapkan, selanjutnya adalah beranjak dan menikmati hidup lagi. (lus)