Konten dari Pengguna

11 Ucapan Hari Pelanggan Nasional untuk Meningkatkan Kepuasan Konsumen

Inspirasi Kata
Menyajikan artikel berisi kata-kata, kutipan, dan kalimat yang menginspirasi pembaca.
4 September 2023 16:14 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Inspirasi Kata tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Ucapan Hari Pelanggan Nasional, sumber: unsplash/LumiW
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Ucapan Hari Pelanggan Nasional, sumber: unsplash/LumiW
ADVERTISEMENT
Ucapan Hari Pelanggan Nasional bisa digunakan untuk meningkatkan motivasi perusahaan dalam menaikkan mutu produk atau jasa. Ucapan tersebut bisa diunggah ke media sosial sebagai bentuk apresiasi atas loyalitas konsumen selama ini.
ADVERTISEMENT
Konsumen memegang peran penting dalam perputaran uang di negara ini. Tanpa mereka, perusahaan tidak akan memperoleh pemasukan dan karyawan tidak bisa mendapat penghasilan. Karena itu, momen peringatan ini sangat perlu disosialisasikan.

Ucapan Hari Pelanggan Nasional

Mengutip Majalah AULA Edisi Oktober 2022 - Hadirkan Fikih Persaingan Usaha oleh PT Aula Media Nahdlatul Ulama (2022), Hari Pelanggan Nasional diperingati setiap tanggal 4 September. Peringatan tersebut diresmikan oleh Megawati Soekarnoputri pada 2003. Adapun ucapan Hari Pelanggan Nasional yakni sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Ucapan Hari Pelanggan Nasional yang disebutkan di atas bisa dirayakan untuk meningkatkan kepercayaan dan loyalitas konsumen. Dengan begitu, perusahaan yang dijalankan bisa tetap eksis dan berdaya saing di pasar yang lebih luas. (DLA)