12 Ucapan Terima Kasih untuk Kakak Pembimbing

Inspirasi Kata
Menyajikan artikel berisi kata-kata, kutipan, dan kalimat yang menginspirasi pembaca.
Konten dari Pengguna
21 Juli 2023 13:14 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Inspirasi Kata tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi ucapan terima kasih untuk kakak pembimbing. Sumber: unsplash.com/ Jen Theodore
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi ucapan terima kasih untuk kakak pembimbing. Sumber: unsplash.com/ Jen Theodore
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Dalam kegiatan orientasi siswa akan ditemukan peran kakak pembimbing yang memberikan arahan pada juniornya. Sudah sepantasnya ucapan terima kasih untuk kakak pembimbing diberikan saat acara telah usai.
ADVERTISEMENT
Sebagai junior yang menghargai seniornya, cara termudah adalah dengan mengucapkan terima kasih. Kata terima kasih untuk kesediaan kakak pembimbing tersebut perlu menggunakan kalimat yang pantas dan tidak terlalu singkat.

Deretan Ucapan Terima Kasih untuk Kakak Pembimbing dari Junior

Ilustrasi ucapan terima kasih untuk kakak pembimbing. Sumber: unsplash.com/ Austrian National Library
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, arti kata pembimbing adalah orang yang membimbing (melakukan bimbingan), pemimpin dan penuntun. Kakak pembimbing adalah penuntun junior saat masa orientasi. Berikut ini contoh ucapan terima kasih untuk kakak pembimbing dari junior.
ADVERTISEMENT
Deretan ucapan terima kasih untuk kakak pembimbing di atas bisa diberikan kepada senior yang mendampingi selama masa orientasi. Junior dapat mengucapkannya di masa akhir orientasi sekolah. (IMA)