Konten dari Pengguna

15 Kata Mutiara Berbakti kepada Orang Tua Penuh Haru dan Makna Mendalam

Inspirasi Kata
Menyajikan artikel berisi kata-kata, kutipan, dan kalimat yang menginspirasi pembaca.
15 Juni 2023 12:06 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Inspirasi Kata tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Kata Mutiara Berbakti kepada Orang Tua Penuh Haru dan Makna Mendalam. Foto: Pexels/RDNE Stock project.
zoom-in-whitePerbesar
Kata Mutiara Berbakti kepada Orang Tua Penuh Haru dan Makna Mendalam. Foto: Pexels/RDNE Stock project.
ADVERTISEMENT
Kata mutiara berbakti kepada orang tua yang penuh haru dan memiliki makna mendalam dapat disampaikan kepada orang tua. Sebagai anak, tentunya menginginkan untuk menunjukkan baktinya kepada orang yang telah merawat sepanjang hidup.
ADVERTISEMENT
Dalam buku Merajut Kebahagian Keluarga (Perspektif Sosial Agama) Jilid 2, Dr. Budi Sunarso (2022), berbakti terekspresikan dalam bentuk peduli, menunjukkan rasa hormat, ucapan, menyenangkan, mematuhi, dan memberikan dukungan keuangan, yang dilakukan anak terhadap orang tuanya.

Kata Mutiara Berbakti kepada Orang Tua Penuh Haru dan Makna Mendalam

Ilustrasi orang tua dan anak. Foto: Pexels/cottonbro studio.
Berikut ini kata mutiara berbakti kepada orang tua yang penuh haru dan memiliki makna mendalam yang dikutip dari wishesmsg.com:
ADVERTISEMENT
Selain menunjukkan bakti kepada orang tua dan tindakan, ada baiknya mengekspresikannya melalui kata mutiara berbakti kepada orang tua. Kata mutiara tentang bakti kepada orang tua juga akan membuat hubungan keluarga menjadi harmonis. (Fitri A)