Konten dari Pengguna

20 Kata-Kata YOLO, Bahasa Gaul Anak Zaman Now

Inspirasi Kata
Menyajikan artikel berisi kata-kata, kutipan, dan kalimat yang menginspirasi pembaca.
14 Februari 2023 15:06 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Inspirasi Kata tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Kata-Kata YOLO Bahasa Gaul Anak Zaman Now, Foto: Unsplash.
zoom-in-whitePerbesar
Kata-Kata YOLO Bahasa Gaul Anak Zaman Now, Foto: Unsplash.
ADVERTISEMENT
Kini, banyak bahasa gaul yang digunakan anak-anak zaman sekarang. Salah satunya kata YOLO yang sempat viral di media sosial. Kata-kata Yolo ini sering disebut dengan kata Fomo.
ADVERTISEMENT
Istilah YOLO viral dan menjadi trend di beberapa media sosial seperti TikTok. Namun, masih banyak yang belum tahu apa itu arti Yolo.
YOLO dijadikan mantra oleh sebagian orang agar tidak membuang-buang waktu. Sehingga seseorang bisa melakukan segala sesuatu yang diinginkan tanpa berpikir panjang karena hidup hanya sekali dan harus dimanfaatkan. Sifat YOLO ini banyak ditemui di kalangan generasi milenial.

Kata-Kata YOLO Bahasa Gaul Anak Zaman Now

Kata-Kata YOLO Bahasa Gaul Anak Zaman Now, Foto: Unsplash.
Mengutip dari laman Therandomvibez, inilah kata-kata YOLO, bahasa gaul anak muda zaman sekarang yang biasa digunakan.
ADVERTISEMENT
Itulah kata-kata YOLO sebagai ungkapan hidup hanya sekali jangan sampai kamu menyesal tidak melakukan hal yang seharusnya dilakukan.(umi)