Konten dari Pengguna

20 Kata Mutiara buat Anak Tersayang sebagai Bekal Kehidupan

Inspirasi Kata
Menyajikan artikel berisi kata-kata, kutipan, dan kalimat yang menginspirasi pembaca.
7 November 2022 15:42 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Inspirasi Kata tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
kata mutiara untuk anak, Unsplash : Mufid Majnun
zoom-in-whitePerbesar
kata mutiara untuk anak, Unsplash : Mufid Majnun
ADVERTISEMENT
Sebagai orangtua yang baik, perlu menyiapkan bekal kehidupan untuk anak tercinta. Bukan hanya asupan nutrisi yang sehat, bisa jugawejangan yang cocok untuk anak di masa depan. Nah, kali ini Inspirasi Kata menyajikan kata mutiara buat anak tersayang yang cocok untuk diberikan untuk anak-anak.
ADVERTISEMENT
Tuntutan untuk memberikan nilai-nilai kehidupan kepada anak tentu menjadi kewajiban bagi orang tua. Harapannya, nilai-nilai kehidupan yang diberikan menjadi bekalnya dalam menghadapi kehidupan di masa depan.
Ada banyak cara memberikan pembelajaran kehidupan kepada anak, diantaranya membacakan dongeng hingga memberikan kata-kata mutiara tentang kehidupan.

20 Kata Mutiara buat Anak Tersayang sebagai Bekal Kehidupan

Kata mutiara untuk anak, Unsplash : Kenny Eliason
Bagi yang sedang mencari kata mutiara buat anak tersayang, berikut ini 20 kata mutiara buat anak tersayang sebagai bekal kehidupan, yang dikutip dari situs Gatheringdreams.com, designwizard.com, dan lifehack.org.
ADVERTISEMENT
Itulah kata-kata mutiara yang bisa diberikan kepada anak untuk menghadapi masa depan.(srh)