Konten dari Pengguna

6 Rekomendasi Moisturizer untuk Kulit Kering dan Bruntusan

Inspirasi Kata
Menyajikan artikel berisi kata-kata, kutipan, dan kalimat yang menginspirasi pembaca.
17 April 2022 16:06 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Inspirasi Kata tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Rekomendasi untuk Kulit Kering dan Bruntusan, Foto : Pixabay/5882641
zoom-in-whitePerbesar
Rekomendasi untuk Kulit Kering dan Bruntusan, Foto : Pixabay/5882641
ADVERTISEMENT
Perawatan wajah merupakan kebutuhan utama bagi siapapun. Baik pria maupun wanita sama-sama menginginkan kulit yang bersih dan mencerahkan. Wajah kering dan beruntusan menjadi masalah bagi siapa saja. Oleh karena itu rekomendasi moisturizer untuk kulit kering dan bruntusan sangat diperlukan.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari buku Dry Skin And Moisturizers-Chemistry and Function, Edited by : Marie Lode, Dr. Med.Sci., Howard I Maibach, M.D., 1999, dan buku The Skin Commandments-10 Rules to Healthy, Beautiful Skin, Dr. Tony Nakhla, 2011, bahwa lapisan terluar dari kulit berfungsi sebagai penghalang untuk mencegah zat asing. Termasuk lapisan yang tampak pecah-pecah dan bersisik saat kulit kering. Tampak halus seperti sutra saat kulit terhidrasi dengan baik.
Pelembab merawat dan membantu kulit kering serta pecah-pecah. Selain itu meningkatkan fungsi pelindung kulit, warna, dan tekstur kulit. Pelembab menjadikan kulit sehat berkilau. Dengan menarik air, pelembab juga menambah sel-sel kulit, serta menciptakan tampilan dan tekstur kulit yang halus, bebas kerutan.

Moisturizer untuk Kulit Kering dan Bruntusan

Foto : Pixabay/Engin_Akyurt
Saat membersihkan wajah untuk menghilangkan kelebihan minyak dan kotoran, Langkah selanjutnya adalah melembabkan dengan produk pelembab yang ringan. Pilihan moisturizer untuk kulit kering dan mencerahkan sebaiknya produk yang bebas dari wewangian, berwarna cerah, tanpa pengawet yang dapat menyebabkan alergi.
ADVERTISEMENT
Berikut ini 6 produk moisturizer untuk kulit kering dan bruntusan yang bisa kamu pakai :
Foto : Pixabay/Nika_Akin
Produk moisturizer untuk kulit kering dan berjerawat sebaiknya adalah produk yang banyak mengandung air. Sebaliknya jika didalam moisturizer banyak mengandung minyak maka akan menyumbat pori-pori kulit dan mudah menyebabkan jerawat. Periksa dulu produk yang akan digunakan demi kulit wajah halus dan mencerahkan.(Lia)
ADVERTISEMENT