Konten dari Pengguna

Contoh Ucapan Selamat Wisuda Gokil untuk Teman Dekat

Inspirasi Kata
Menyajikan artikel berisi kata-kata, kutipan, dan kalimat yang menginspirasi pembaca.
31 Maret 2022 20:36 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Inspirasi Kata tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi contoh ucapan selamat wisuda gokil, sumber gambar oleh McElspeth dari Pixabay
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi contoh ucapan selamat wisuda gokil, sumber gambar oleh McElspeth dari Pixabay
ADVERTISEMENT
Wisuda merupakan adalah momen yang ditunggu-tunggu oleh mahasiswa dan keluarga tentunya. Setelah perjalanan panjang selama kuliah yang tidak mudah akhirnya bisa menyelesaikan kuliah dengan baik. Jika ada teman atau keluarga yang wisuda, sudah menjadi hal wajib untuk memberikannya ucapan selamat, namun kalau hanya memberikan ucapan selamat yang biasa saja sepertinya kurang menarik. Bagaimana kalau memberikan ucapan selamat wisuda gokil untuk teman dekat berikut ini.
ADVERTISEMENT

Contoh Ucapan Selamat Wisuda Gokil

Ilustrasi contoh ucapan selamat wisuda gokil, sumber gambar oleh Maura Nicolaita dari Pixabay
Berikut adalah beberapa contoh ucapan selamat wisuda gokil yang bisa kalian berikan pada teman kalian baik secara langsung ataupun melalui media sosial dikutip dari laman Wishesmsg (https://www.wishesmsg.com/).
ADVERTISEMENT
Referensi contoh ucapan selamat wisuda gokil yang bisa kalian berikan pada teman atau sahabat kalian yang sudah menyelesaikan kuliahnya dengan baik. (WWN)