Menkeu Jerman: Libra Semestinya Dicegah

Jejak Tekno
Merekam jejak-jejak teknologi yang semakin sulit dilepaskan dari aspek kehidupan manusia dan lingkungannya.
Konten dari Pengguna
19 Oktober 2019 6:19 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jejak Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Uang digital Libra (Foto : Reuters)
zoom-in-whitePerbesar
Uang digital Libra (Foto : Reuters)
ADVERTISEMENT
Menkeu Jerman Olaf Scholz haru Jumat (17/10) kembali menyampaikan kritikannya atas rencana peluncuran uang digital Libra oleh Facebook, dengan mengatakan pendirian mata uang dunia yang baru semestinya dicegah.
ADVERTISEMENT
Scholz berbicara di hadapan saat menghadiri pertemuan musim gugur Bank Dunia dan IMF di Washington, menuturkan semakin tumbuhnya kekhawatiran terhadap uang digital tersebut serta potensi risiko internasional yang dikandungnya.
Pejabat Jerman ini menyatakan dirinya sangat skeptis terhadap rencana Facebook,”
Kami akan berhati-hati memonitor situasi yang ada dengan segenap kemampuan. Saya tidak mendukung kesuksesan pendirian mata uang dunia seperti sebab hal itu adalah tanggung jawab negara.”
Kelompok negara kaya G7 hari Kamis merilis sebuah laporan baru yang berpendapat bahwa uang digital tidak semestinya diluncurkan hingga risiko internasionalnya yang terkandung bisa disikapi.