16 Gombalan Maut Bikin Baper Lewat Chat untuk PDKT

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
Konten dari Pengguna
18 Maret 2022 18:48 WIB
·
waktu baca 7 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi gombalan maut bikin baper lewat chat, sumber gambar: https://www.unsplash.com/
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi gombalan maut bikin baper lewat chat, sumber gambar: https://www.unsplash.com/
ADVERTISEMENT
Ada banyak gombalan maut bikin baper lewat chat yang bisa kamu gunakan untuk meraih hati Si Dia. Tidak dipungkiri, memberikan rayuan gombal adalah salah satu cara ampuh untuk mendapatkan gebetan.
ADVERTISEMENT
Gombalan adalah sebuah kata-kata yang sering diucapkan oleh mereka yang dilanda asmara. Seseorang yang ingin PDKT atau sedang menjalin hubungan akan mengeluarkan rayuan kepada orang yang disukai.
Dilla Candra Kirana dalam buku Bikin Cewek Klepek-Klepek Ala si Raja Gombal menyebutkan, rayuan gombal memang salah satu cara ampuh untuk membuat wanita yang kamu suka jatuh hati kepadamu.
Sebuah penelitian dalam jurnal Internasioal Scientific Reports menjelaskan bahwa para pakar bahasa syarat menyebutkan mayoritas wanita lebih menyukai gombalan dibandingkan pujian.
Dalam penelitian itu, gombalan yang digunakan adalah gombalan metafora atau perbandingan kreatif. Seperti “Matamu indah”, “Duh, rajinnya si manis ini”, dan gombalan sejenisnya.
Ada banyak contoh gombalan lainnya yang juga membuat banyak wanita jatuh hati. Seperti gombalan maut bikin baper di chat, gombalan ala pelajaran anak sekolah, gombalan islami, dan masih banyak lagi. Oleh karena itu, yuk simak artikel ini sampai habis.
ADVERTISEMENT

Gombalan Bikin Baper Chat

Ilustrasi gombalan bikin baper chat. Foto: Unsplash.
Jika kamu orang yang pemalu, memberikan ramuan gombal tidak harus dilakukan secara langsung di hadapan orang yang kamu sukai. Contoh gombalan berikut ini bisa diutarakan melalui chat di media sosial:
ADVERTISEMENT

Gombalan pelajaran Anak IPA

Ilustrasi gombalan ala anak IPA. Foto: Pexels.
Gombalan ala pelajaran sekolah berikut juga bisa jadi refrensi kamu untuk mendapatkan hati sang pujaan. Berikut contoh rayuan gombalan anak IPA yang bikin hati sang pujaan meleleh:
ADVERTISEMENT

Gombalan Cewek ke Cowok

Ilustrasi gombalan cewek ke cowok. Foto: Unsplash.
Gombalan tidak hanya dilontarkan oleh laki-laki saja. Para wanita juga bisa mengeluarkan rayuan gombalan berikut agar pasangan semakin sayang. Berikut kata-kata gombalan yang bisa bikin cowok baper.
ADVERTISEMENT

Gombalan PDKT Romantis

Ilustrasi gombalan PDKT Romantis. Foto: Pexels.
Tak jarang hati seorang wanita bisa luluh ketika diberi gombalan yang romantis. Kata-kata romantis ini juga bisa diucapkan ketika pasangan sedang marah agar dia bisa tersenyum kembali.
ADVERTISEMENT

Gombalan PDKT lucu

Ilustrasi gombalan lucu. Foto: Pexels.
Bagi kamu yang sedang proses pendekatan atau PDKT dengan si Dia, gombalan-gombalan lucu bisa menjadi senjata untuk mendapatkan hatinya. Berikut kata-kata gombalan PDKT lucu yang bisa membuat pasangan kamu tersenyum.
ADVERTISEMENT

Gombalan Islami

Ilustrasi gombalan islami. Foto: Unsplash.
Salah satu gombalan yang cukup populer di kalangan anak muda adalah gombalan Islami. Biasanya, gombalan ini kerap diutarakan oleh anak-anak santri.
Dirangkum dari buku Kata Bijak dan Motivasi karangan M.Sabda Al-Hari, berikut contoh gombalan syariah yang bisa kamu gunakan.
ADVERTISEMENT
Itulah beberapa kata-kata gombal romantis, lucu, dan islami yang bisa kamu sampaikan secara langsung lewat chat media sosial. Jadi, kamu ingin memakai rayuan gombal yang mana malam ini?
(DLA &IPT)