Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
3 Tempat Wisata di Ujung Batu dan Sekitarnya dengan Rating Bintang di Atas 4
16 Agustus 2024 14:40 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Ujung Batu merupakan salah satu kecamatan di Provinsi Riau. Di kecamatan ini, ada beragam tempat wisata yang dapat dikunjungi saat hari libur tiba. Salah satu tempat wisata di Ujung Batu tersebut adalah Wisata Alam Sidomulyo Stable.
ADVERTISEMENT
Tempat wisata ini mempunyai rating bintang di atas 4 sehingga para wisatawan tak perlu khawatir dengan kondisinya. Selain itu, masih ada tempat-tempat wisat alain di sekitar Ujung Batu yang juga mempunyai rating bintang di atas 4.
Referensi Tempat Wisata di Ujung Batu dan Sekitarnya
Menurut buku Provinsi-Provinsi di Indonesia, Dayat Suryana (2012: 484), Provinsi Riau mempunyai luas mencapai 87.023,66 kilometer persegi. Wilayahnya membentang dari Selat Malaka hingga lereng Bukit Barisan.
Provinsi ini mempunyai banyak tempat wisata menarik yang bisa didatangi saat liburan. Misalnya adalah tiga tempat wisata di Ujung Batu dan sekitarnya berikut ini yang memiliki rating bintang di atas 4.
1. Wisata Alam Sidomulyo Stable (WISS)
Sesuai namanya, tempat wisata ini bernuansa alam. Ada beragam hal menarik yang bisa dilakukan di sini, mulai dari naik ayunan raksasa, mencoba flying fox, hingga melihat kuda dan ular. Menariknya, ada juga penginapan bila ingin bermalam di sini.
ADVERTISEMENT
2. Air Terjun Kubupauh
Tak jauh dari Ujung Batu, ada wisata alam lain yang bernama Air Terjun Kubupauh. Berbeda dengan air terjun pada umumnya, aliran air terjun ini bisa dinaiki sehingga cocok untuk bermain aiir. Namun, para wisatawan tetap perlu berhati-hati agar tidak terpeleset.
3. Pantai Duto
Umumnya pantai berbatasan langsung dengan laut. Namun, di dekat Ujung Batu, ada pantai yang menjadi tepi dari sungai besar. Di sini para wisatawan bisa bermain air di sungai dan di area pasir sekitarnya.
ADVERTISEMENT
Baca juga: 5 Tempat Wisata di Riau Paling Hits
Ketiga tempat wisata di Ujung Batu dan sekitarnya ini bisa dipilih sesuai selera. Dengan demikian, kunjungan ke sana akan terasa lebih menyenangkan. (LOV)