Konten dari Pengguna

4 Hotel Murah Dekat Stasiun Malang untuk Bermalam

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
30 September 2022 17:30 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
4 Hotel Murah Dekat Stasiun Malang untuk Bermalam, unsplash.com/marten
zoom-in-whitePerbesar
4 Hotel Murah Dekat Stasiun Malang untuk Bermalam, unsplash.com/marten
ADVERTISEMENT
Hotel sarana akomodasi yang sangat penting jika bepergian antar kota, wilayah atau pun negara. Apalagi jika perjalanan tersebut sampai berhari-hari, tentunya perlu tempat untuk menginap. Jika kamu sedang di Malang, inilah hotel murah dekat stasiun Malang untuk bermalam.
ADVERTISEMENT
Dikutip Pengaruh Harga Kamar Dan Fasilitas Hotel Terhadap Kepuasan Konsumen, Yunni Rusmawati DJ (2019:890), hotel merupakan salah satu alternatif penginapan yang cukup diminati oleh masyarakat pendatang. Karena itu harga sangat berpengaruh untuk memikat para konsumen untuk menginap.
Hotel memiliki berbagai jenis harga kamar. Harga kamar tersebut berbeda-beda tergantung pada jenis dan luas kamar. Hal yang membedakan adalah lokasi kamar, arah pemandangan, dan fasilitas yang tersedia.
Harga kamar secara garis besar dibagi atas dua macam, yaitu harga pasti dan harga potongan. Harga pasti adalah harga kamar yang tidak dapat ditawar atau tidak mendapatkan potongan. Harga kamar ini persis dengan harga yang dikeluarkan oleh pihak manajemen dalam bentuk brosur, sedangkan harga potongan adalah harga kamar standar yang dipotong beberapa persentase tertentu.
ADVERTISEMENT

4 Hotel Murah Dekat Stasiun Malang untuk Bermalam

unsplash.com/rhema
Harga hotel memag beragam, dari yang mahal hingga yang murah, seperti beberapa hotel di Malang berikut ini:

1. RedDoorz Hostel near Malang Train Station 3

Hostel simpel ini berjarak 11 menit berjalan kaki dari Olympic Garden Mall, 10 menit berjalan kaki dari stasiun kereta Malang, dan 2 km dari Museum Brawijaya. Fasilitas populer Wi-Fi gratis, Tempat parkir gratis, Ber-AC.

2. Hotel Malang

Hotel budget simpel yang terletak di jalan yang dipenuhi pertokoan ini berjarak 2 menit berjalan kaki dari pusat perbelanjaan Malang Plaza, 8 menit berjalan kaki dari Alun-Alun Kota Malang, dan 1 kilometer dari stasiun kereta Malang. Fasilitas populer Sarapan gratis, Wi-Fi gratis, Tempat parkir gratis, Ber-AC

3. Bobobox Alun-Alun Malang

Hotel kapsul santai yang terletak di seberang Alun-Alun Malang ini berjarak 16 menit berjalan kaki dari stasiun kereta Malang dan 3 km dari Museum Brawijaya. Fasilitas populer seperti Wi-Fi Gratis, Ber-AC dan lain-lain.
ADVERTISEMENT

4. Bedpackers Hostel Malang

Cocok untuk solo traveler, group, transit ke bromo, & longstay. Keseluruhan lokasi Sangat bagus untuk wisata, rekreasi, bersantap, dan berkeliling. Fasilitas populer Wi-Fi gratis, tempat parkir gratis, Ber-AC Sarapan biaya tambahan
Nah, itulah beberapa rekomendasi hotel dekat stasiun Malang yang murah yang bisa kamu kunjungi untuk bermalam sebelum keberangkatan.(AI)