Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.93.2
Konten dari Pengguna
5 Kota Terbaik untuk Merayakan Natal di Indonesia yang Asyik dan Berkesan
22 Desember 2024 9:27 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Setiap tanggal 25 Desember menjadi momen membahagiakan bagi umat Kristiani karena bisa merayakan Natal bersama keluarga tercinta. Lalu apa saja kota terbaik untuk merayakan Natal di Indonesia agar momen tersebut dapat lebih berkesan.
ADVERTISEMENT
Natal selalu dirayakan dengan meriah terutama di kota dengan mayoritas penduduknya yang menganut agama Kristen. Tidak heran, banyak pula orang yang ingin menungjungi ke salah satu kota untuk merayakan Natal agar jauh lebih berkesan.
Ini Dia 5 Kota Terbaik untuk Merayakan Natal di Indonesia yang Bisa Dijadikan Tujuan
Tujuan perayaan Natal yang paling utama bagi umat Kristen tentu adalah untuk memperingati hari kelahiran Yesus Kristus. Bagi yang sedang mencari tahu mengenai kota terbaik untuk merayakan Natal di Indonesia, tidak perlu bingung lagi. Berikut ini rekomendasi kotanya yang bisa dikunjungi.
1. Jakarta
ADVERTISEMENT
Dikutip dari website pusat.jakarta.go.id, terkait malam Tahun Baru 2025 Tingkat Kota Administrasi Jakarta Pusat, akan mengadakan hiburan bagi masyarakat yang rencananya diselenggarakan di depan kantor Wali Kota Jakarta Pusat dan Museum Prastasti. Selain itu, Gereja Katedral juga menjadi salah satu tempat terbaik untuk merayakan Natal.
2. Toraja, Sulawesi Selatan
Bagi yang ingin merayakan Natal dengan suasana yang berbeda bisa mengunjungi Toraja. Perataan Natal di kota ini selalu dipadukan dengan tradisi adat yang unik dan khusyuk.
3. Manado, Sulawesi Utara
Manado menjadi salah satu kota yang masyarakatnya mayoritas beragama Kristen. Di sana pengunjung akan menemukan puluhan pohon Natal di trotoar jalan. Selain itu ada pula Patung Yesus besar dengan kemiringan 20 derajat yang berdiri kokoh dan memiliki nilai religius.
ADVERTISEMENT
4. Yogyakarta, Jawa Tengah
Perayaan Natal di Yogyakarta juga diselenggarakan dengan meriah. Salah satunya di Gereja Ganjuran yang punya arsitektur cantik.
5. Semarang, Jawa Tengah
Kota terakhir yang bisa dijadikan tujuan untuk merayakan Natal yaitu Semarang. Kota ini punya banyak gereja, salah satunya yang cukup populer yaitu Gereja Blenduk.
baca juga: 5 Rekomendasi Kue Natal yang Pasti Disukai
Itulah lima kota terbaik untuk merayakan Natal di Indonesia . Bagi umat Kristiani, bisa berkunjung ke sana bersama keluarga. (VIN)