news-card-video
6 Ramadhan 1446 HKamis, 06 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna

5 Rekomendasi Restoran di Grand City Mall Surabaya

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
14 Oktober 2022 18:45 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Restoran di Grand City Mall Surabaya, Foto Unsplash/Jay Wennington
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Restoran di Grand City Mall Surabaya, Foto Unsplash/Jay Wennington
ADVERTISEMENT
Grand City Mall merupakan pusat perbelanjaan yang ada di Surabaya. Bingung cari restoran di Grand City Mall Surabaya? Berikut adalah beberapa rekomendasi restoran di Grand City Mall Surabaya.
ADVERTISEMENT
Mengutip dari buku yang berjudul Technomedia Journal yang ditulis oleh Untung Rahardja , Kenita Zelina (2021:67), Surabaya merupakan kota terbesar kedua di Indonesia setelah Jakarta. Dengan luas yang sangat besar dan penduduk yang cukup padat bisa dipastikan bahwa Kota Surabaya memiliki beragam kuliner.
Ketika kamu berkunjung di Surabaya khususnya di Grand City Mall, kamu dapat berwisata kuliner di beberapa restoran yang terdapat di kawasan tersebut.

Rekomendasi Restoran di Grand City Mall Surabaya

Ilustrasi Restoran di Grand City Mall Surabaya, Foto Unsplash/Nick Karvounis
Artikel ini akan memberimu deretan rekomendasi restoran di Grand City Mall Surabaya yang bisa kamu kunjungi bersama teman. Berikut rekomendasinya.

1. Sushi Tei Grand City

Sushi Tei Grand City berada di Jalan Walikota Mustajab, Ketabang, Kecamatan Genteng, Kota Surabaya, Jawa Timur. Buka setiap hari pada pukul 10.00 sampai pukul 22.00.
ADVERTISEMENT
Sushi Tei Grand City menyediakan menu masakan khas Jepang.

2. Peco Peco Sushi Grand City

Peco Peco Sushi Grand City berada di Grand City Food Loft 4 – 34, Jalan Walikota Mustajab Nomor 1, Kota Ketabang, Kecamatan Genteng, Kota Surabaya, Jawa Timur. Buka setiap hari pada pukul 10.00 sampai 21.00.
Peco Peco Sushi Grand City menyediakan beberapa menu seperti sushi, ocha, yaki soba depan udon belakang, salmon sushi, tuna futonaki, fujiyama roll, dan aneka menu lainnya.

3. X.O Suki Grand City

X.O Suki Grand City berada di Grand City, Level 3, Jalan Walikota Mustajab No 1A, Ketabang, Genteng, Kota Surabaya, Jawa Timur. Buka setiap hari pada pukul 10.00 sampai pukul 22.00.
X.O Suki Grand City merupakan restoran hot pot.

4. Solaria Grand City Mall

Solaria Grand City Mall berada di Graand City Mall, Jalan Kusuma Bangsa, Ketabang, Kecamatan Genteng, Kota Surabaya, Jawa Timur. Buka setiap hari pada pukul 10.00 sampai 21.30.
ADVERTISEMENT
Menu yang disediakan di Solaria Grand City Mall mulai dari sapo tahu, mi goreng, nasi goreng spesial, mi ayam katsu teriyaki, fuyung hai, chicken mozarella, dan menu lainnya.

5. Bentoya Grand City

Bentoya Grand City berada di Grand City, Jalan Walikota Mustajab No 1, Ketabang, Kecamatan Genteng, Kota Surabaya, Jawa Timur.
Bentoya Grand City menawarkan menu masakan khas Jepang.
Demikianlah beberapa rekomendasi restoran di Grand City Mall Surabaya yang bisa kamu coba. Semoga dapat dijadikan sebagai referensi ya. (eko)