Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.99.1
3 Ramadhan 1446 HSenin, 03 Maret 2025
Jakarta
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna
5 Rekomendasi Tempat Nongkrong di Paskal
22 September 2022 17:03 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Bagi kamu yang mencari tempat nongkrong di Bandung, di bawah ini adalah beberapa rekomendasi tempat nongkrong di Paskal yang asyik bersama teman-teman.
ADVERTISEMENT
Tempat nongkrong bisa menjadi tempat paling nyaman dan santai untuk berkumpul dan meluangkan waktu di akhir pekan setelah melakukan aktivitas sehari-hari. Berkumpul atau nongkrong bersama teman bisa membuat diri kita santai, rileks, sembari saling update kabar. Pulang dari nongkrong, hati senang, siap untuk memulai rutinitas lagi.
Tempat Nongkrong di Paskal
Buat kamu yang di Bandung, berikut adalah rekomendasi tempat nongkrong di Paskal yang asyik dan cocok untuk dipakai nongkrong bersama teman-teman.
1. Cafe Babe Paskal
Dikutip dari akun Instagram @babecafeaja, rekomendasi yang pertama ini berlokasi di Komplek Ruko Paskal hypersquare Blok D. 42, Jl. Pasir Kaliki No.25-27, Ciroyom, Kec. Andir, Kota Bandung, Jawa Barat. Di sini kamu bisa nongkrong sambil pesan kopi nikmat dengan harga yang relatif murah.
ADVERTISEMENT
2.Sukha Delights
Dikutip dari akun resmi Instagram @sukhadelights, Sukha Delights ini berlokasi di Paskal Hyper Square, Jl. Pasir Kaliki No.11, Kb. Jeruk, Kec. Andir, Kota Bandung, Jawa Barat. Di sini disajikan aneka roti pilihan yang lezat dan menggugah selera. Tak hanya itu saja, di sini kamu juga bisa memesan minuman yang enak dan harganya terjangkau.
3. New Lareine Coffee
Dikutip dari akun resmi Instagram @newlareinecoffe, New Lareine Coffe ini berlokasi di Jl. Pasir Kaliki No.104, Pasir Kaliki, Kec. Cicendo, Kota Bandung, Jawa Barat. Di cafe ini, kamu tak hanya bisa menikmati sajian kopi yang nikmat, tetapi juga bisa memesan beberapa varian roti dengan harga terjangkau.
4. Noughts & Crosses Coffee
Dikutip dari Instagram @noughtsandcrosses.bdg, Noughts & Crosses Coffe ini berlokasi di Paskal Hyper Square, Blok J, Jl. Pasir Kaliki No.25-27, Arjuna, Cicendo, Bandung , Jawa Barat. Cafe ini buka setiap hari, jadi kamu bisa ngopi asyik bersama teman kapan saja.
ADVERTISEMENT
5. Ruckerpark Coffee and Culture
Dikutip dari Instagram @ruckerparkcoffee, Ruckerpark Coffee and Culture berlokasi di Jl. Dr. Cipto No.24, Pasir Kaliki, Kec. Cicendo, Kota Bandung, Jawa Barat. Tempatnya cukup luas dan memiliki interior yang estetik dan instagramable. Cocok dan seru untuk nongkrong bersama teman.
Nah, itulah beberapa rekomendasi tempat nongkrong di Paskal Bandung yang recommended. Jadi, kapan mau ke mana? (eko)