Konten dari Pengguna

6 Rekomendasi tempat Honeymoon di Lombok yang Romantis

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
21 Februari 2023 15:09 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
 Ilustrasi  Rekomendasi tempat Honeymoon di Lombok yang Romantis, Foto Unsplash/Darren Lawrence
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Rekomendasi tempat Honeymoon di Lombok yang Romantis, Foto Unsplash/Darren Lawrence
ADVERTISEMENT
Anda sedang mencari tempat yang cocok buat honeymoon di Lombok? Simak artikel Jendela Dunia yang merekomendasikan 6 tempat honeymoon di Lombok yang romantis untuk dikunjungi.
ADVERTISEMENT
Mengutip dari laman resmi disbudpar.ntbprov.gp.id, Lombok, Nusa Tenggara Barat merupakan salah satu pulau yang memiliki banyak ragam wisata terkhusus dengan kekayaan alamnya yang mengagumkan. Tidak heran jika banyak tempat menarik yang cocok digunakan untuk honeymoon.

Tempat Honeymoon di Lombok yang Romantis

Ilustrasi Tempat Honeymoon di Lombok yang Romantis, Foto Unsplash/Wayan Parmana
Nah, buat kamu pengantin baru yaang sedang mencari referensi tempat honeymoon di Lombok yang bagus, inilah rekomendasi untukmu.

1. Gili Nanggu

Gili Nanggu merupakan pulau kecil yaang berada di Labupaten Lombok Barat. untuk menuju ke pulau romantis ini, dibutuhkan perjalanan kurang lebih satu jam dari Kota Mataram. Setelah sampaidi pulau ini, kamu akan merasakan sedang menikmati pulau pribadi bersama dengan pasangan.
ADVERTISEMENT

2. Pantai Kuta Lombok

Rekomendasi kedua tempat romantis yang bisa kamu kunjungi adalah Pantai Kuta Lombok. Pantai ini menyuguhkan pemandangan yang indah dengan butiran pasir yang besar-besar. Selain itu tempat honeymoon ini mudah untuk dilalui.

3. Pantai Senggigi

Pantai Segigi adalah salah satu kawasan pantai di Lombok Barat yang populer sejak dulu. Di tepi pantai ini, terdapat banyak tempat makan dengan olahan menu yang lezat serta menikmati pemandangan sunset.

4. Gili Trawangaan

Gili Trawangaan merupakan pantai yang sangat terkenal sudah sejak lama. Terdapat berbagai kegiatan yang dapat dilakukan di tempat ini seperti diving, smorkeling, atau haanya berjalan-jalan sampail menikmati sepoinya angin laut.

5. Bukit Malimbu

Bukit Malimbu merupakan salah satu tempat wisata bernuansa alam yang memiliki pemandangan menakjubkan dan dapat kamu kunjungi bersama kekasih kamu. Selian itu, kamu dapat menyaksikan sunset dari tempat ini.
ADVERTISEMENT

6. Pantai Tangsi

Pantai Tangsi memiliki pasir yang berwarna pink yang dapat menambah kesan romantis untuk pasangan yang sedang honeymoon. Di dekat pantai ini juga terdapat beberapa tempat wisata menarik lainnya seperti Pantai Segui.
Itulah enam deretan rekomendasi tempat honeymoon di Lombok. Yuk, tentukan tempat nomor berapa yang akan kamu kunjungi bersama pasangan.(elin)