Konten dari Pengguna

Cara Membuat Buket Snack yang Menarik dan Mudah untuk Teman

Jendela Dunia
Menyajikan informasi untuk menginspirasi dan menambah wawasan pembaca
29 Juni 2023 14:23 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Jendela Dunia tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Cara Membuat Buket Snack, Foto Unsplash Denny Muller
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Cara Membuat Buket Snack, Foto Unsplash Denny Muller
ADVERTISEMENT
Cara membuat buket snack menjadi salah satu tutorial yang banyak dicari oleh masyarakat, khususnya anak muda. Ada berbagai alasan mengapa mereka mencarinya. Salah satunya adalah karena ingin memberikan hadiah kepada teman.
ADVERTISEMENT
Tak hanya sekedar mencari caranya saja, mereka juga ingin membuat buket yang menarik namun mudah dilakukan. Dengan demikian, mereka bisa memberikan hadiah yang berkesan kepada teman tanpa harus bersusah payah.

Cara Membuat Buket Snack

Ilustrasi Cara Membuat Buket Snack, Foto Unsplash Gaining Visuals
Mengutip buku Berani Resign! oleh Aji Sukma dan Elisabeth Murni (2019:138), akhir-akhir ini sedang tren premberian buket snack sebagai ganti buket bunga. Hal ini dikarenakan snack bisa lebih bermanfaat dibanding bunga yang cepat layu.
Tren ini pun membuat masyarakat terutama anak muda ingin mengetahui cara membuat buket snack yang menarik dan mudah seperti di bawah ini:
ADVERTISEMENT
Bila ingin buket snack tampak lebih cantik, maka warna bungkus snack bisa disesuaikan dengan kertas kado serta pita yang akan dipilih. Selain itu, beragam ornamen juga bisa dipakai, seperti bunga kertas dan lain sebagainya.
Selain menggunakan kertas kado, masyarakat bisa membuat buket snack dengan bahan lainnya. Misalnya kardus, karton manila, dan lain sebagainya. Cara pembuatannya bisa disesuaikan dengan bahan yang digunakan.
Cara membuat buket snack di atas bisa langsung diterapkan di rumah sebagai hadiah untuk teman. Cara tersebut bisa ditambah atau diubah sesuai keinginan. (LOV)